KEYAKINAN PADA KITAB-KITAB SUCI

 

Oleh : Ustadz H. Ma'ruf Zahran, S.Ag, M.Ag

    Keyakinan kepada kitab-kitab suci merupakan Rukun Iman ketiga. Kitab-kitab suci itu memuat wahyu Allah. Perkataan kitab yang berasal dari kata kerja kataba (artinya ia telah menulis) memuat wahyu Allah. Perkataan wahyu berasal dari bahasa arab : al-wahy. Kata ini mengandung makna suara, bisikan, isyarat, tulisan dan kitab. Dalam pengertian yang umum wahyu adalah firman Allah yang disampaikan malaikat Jibril kepada para rasul-Nya dengan demikian dalam perkataan wahyu terkandung pengertian penyampaian firman Allah kepada orangyang dipilih-Nya untuk diteruskan kepada umat manusia guna dijadikan pegangan hidup. Firman Allah itu mengandung ajaran, petunjuk, pedoman yang diperlukan oleh manusia dalam perjalanan hidupnya di dunia ini menuju akhirat. Wahyu yang diturunkan kepada nabi Muhammad sebagai Rasul-Nya untuk disampaikan kepada umat manusia, semua terekam dengan baik di dalam al-Qur'an kitab suci ummatr Islam.

    Al-Qur'an menyebut beberapa kitab suci misalnya Zabur yang diturunkan melalui nabi Daud, Taurat melalui Nabi Musa, Injil melalui Nabi Isa, dan al-Qur'an melalui Nabi Muhammad sebagai Rasul-Nya. Namun, dalam perjalanan sejarah, kecuali al-Qur'an, isi kitab-kitab suci itu telah berubah, tidak lagi memuat firman-firman Allah yang asli sebagaimana disampaikan malaikat Jibril kepada para rasul dahulu. Taurat dan Injil, misalnya, dapat dibuktikan telah diubah, ditambah dan dikurangi isinya oleh tangan-tangan manusia yang menjadi pemimpin atau pemuka agama bersangkutan. Sebagai umamat Islam kita wajib ,meyakini adanya kitab-kitab suci yang memuat ajaran tauhid, ajaran keesaan Allah yang menjadi esensi semua kitab-kitab  suci itu. Tetapi, kalau kita kaji kitab Taurat yang disebut juga Perjanjian Lama dan Injil yang dinamakan Perjanjian Baru, isinya tidak lagi murni memuat firman Allah, tetapi, seperti disebut di atas, telah berubah dari aslinya. Dalam hubungan ini ada baiknya kalau dikemukakan pendapat Profesor Charles J. Adams, Guru besar dan Direktur The Institut of Islamic Studies McGill University, Montreal Canada (1970) Menurut Profesor Adams, "Sejak permulaan abad (XX) ini, para ilmuan yang diyakini pemeluk agama bersangkutan memuat wahyu Ilahi. "Menurut beliau, "Setelah lebih kurang tujuh puluh tahun lamanya para sarjana meneliti kitab-kitab suci itu, sampailah mereka pada suatu kesimpulan bahwa kitab suci yang masih asli memuat Wahyu Ilahi yang disampaikan malaikat Jibril pada para Rasul-Nya dahulu (Musa, Isa, Muhamad), hanyalah al-Qur'an. yang lain kata beliau, dapat dibuktikan tidak asli lagi, karena sudah ditambah atau diubah oleh para pemeluknya.

Rujukan
Buku                  : Pendidikan Agama Islam
Pengarang        : Prof. H. Mohammad Daud Ali, S.H

Komentar

  1. Nama : Helsi Hardiana
    NIM : F1051201002

    Bismillah

    Al Quran adalah kitab suci yang terjamin keasliannya. Karena Allah telah berfirman di dalam Al Quran bhwa Allah lah yang akan menjaga keaslin AL Quran. Semoga kita dapat menjalankan perintah dan menjauhi larngan Allah sebagaimana yang telah Allah Perintahkan dalam Al Quran.

    Terimakasih pak ilmunya semoga berkah dan di balas oleh Allah SWT.

    BalasHapus
  2. Nama: Sapna Yulianti
    Nim: F1051201033
    Prodi: pendidikan fisika

    Bismillah
    Semoga hidup kita selalu berpedoman pada al-Quran agar senantiasa kita berada dijalan yang benar, aamiin

    BalasHapus
  3. Nama: Nur Ulviani
    NIM: F1051201032
    Prodi: Pendidikan Fisika

    Al-Qur'an adalah kitab suci umat Islam, Wahyu yang diturunkan kepada Nabi Muhammad sebagai Rasul-Nya untuk disampaikan kepada umat manusia.

    Sebagai manusia kita bisa berpegang teguh pada Al-Qur'an, karena Al-Qur'an sebagai petunjuk dan pedoman hidup kita. Dan semoga setelah membaca materi ini kita bisa lebih sadar untuk menjalankan perintah-Nya dan meninggalkan larangan-Nya.

    BalasHapus
  4. Nama : Ariswandi
    Nim : F1071201041
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : I-A2

    Assalamualaikum warahmatulahi wabarukatuh

    Alhamdulillah, dengan niat yang baik Dan dalam keadaan yang sehat. Saya bisa membaca hal yang bermanfaat lagi. Beriman kepada kitab-kitab Allah, Adalah hal yang sangat wajib bagi kita seorang muslim. Terima kasik pak.

    Waasalamualaikum warahmatulahi wabarukatuh

    BalasHapus
  5. Nam: Khairunnisa Afiqah
    NIM : F1051201003
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Bismillah,
    Beriman kepada kitab-kitab Allah. Kitab taurat, Zabur, Injil dan Al-Qur'an. Semoga kita dapat meyakini serta mengamalkan Al-Qur'an, seperti yang diketahui bahwa hanya kitab Al-Qur'an yang murni atau terjaga keasliaanya.

    BalasHapus
  6. Nama : Detya Anfaal Saputri
    NIM : F1051201031
    Prodi : Pendidikan Fisika


    Al-Qur'an merupakan kitab umat islam yang terjamin keaslian dan kemurniannya. Dan kita sebagai umat beragama islam wajib mengimaninya, sebagaimana tercantum dalam rukun iman yaitu iman kepada kitab Allah. Semoga kita selalu ingat akan rukun iman kita, dan semoga kita selalu dalam lindungan-Nya, dijauhkan dari segala malapetaka di dunia ini.

    Terimakasih banyak atas ilmunya pak, semoga bisa bermanfaat buat kita semua.. Aamiin..

    BalasHapus
  7. Nama : Azijah
    NIM : F1071201042
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Beriman kepada kitab-kitab Allah merupakan rukun iman ke-tiga. Sebagai umat muslim, Al-Qur'an merupakan sebaik-baiknya pentunjuk dan peringatan, yang sampai pada hari ini masih terjaga keasliannya.

    Sekian, Terima kasih Pak atas Ilmunya.

    BalasHapus
  8. Nama: Dea Fitri Natasya
    NIM: F1071201033
    Prodi: Pendidikan Biologi

    Iman kepada kitab-kitab Allah merupakan salah satu rukun iman dalam islam. Kita wajib mengimani dan menanamkan inti sari atau pun ajaran yang telah di sampaikan di dalam Al-Quran. Karena begitu banyak pelajaran yang bisa di dapat di dalamnya. Selain itu terdapat peringatan serta larangan untuk berbuat hal² buruk, agar kita terhindar dari dosa. Semoga kita selalu menanamkan Al-Qur'an dalam di dalam hati kita.

    Barakallahu fii kum

    BalasHapus
  9. Nama : Azijah
    NIM : F1071201042
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Beriman kepada kitab-kitab Allah merupakan rukun iman ke-tiga. Sebagai umat muslim, Al-Qur'an merupakan sebaik-baiknya pentunjuk dan peringatan, yang sampai pada hari ini masih terjaga keasliannya.

    Sekian, Terima kasih Pak atas Ilmunya.

    BalasHapus
  10. Nama : Desti Priandiani
    Nim : F1071201052
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Al-Quran merupakan kitab suci yang terjamin keasliannya dari sejak diturunkannya sampai keakhir zaman. Sangat beruntung bagi kita yang bisa mengamalkan dan mempelajari kandungan yang ada didalam al-quran.
    Terima kasih atas ilmunya Pak , sangat bermanfaat bagi yang membacanya.

    BalasHapus
  11. Bismillah

    Nama : Veren Pramestya Anantasa
    NIM : F1051201029
    Prodi : Pendidikan Fisika

    Kita memang harus meyakini kitab-kitab yang ada sebelum Al-Qur'an yakni kitab Taurat yang diwahyukan kepada Nabi Musa, kitab Zabur yang diwahyukan kepada Nabi Daud, dan kitab Injil yang diwahyukan kepada Nabi Isa.
    Sedangkan kitab suci kita yakni Al-Qur'an yang diwahyukan kepada Nabi Muhammad adalah pedoman hidup kita yang menuntun kehidupan kita. Maka dari itu sering-seringlah mengaji dan membaca terjemahannya.

    Semoga kita semua selalu di dalam lindungan Allah Subhanahuwa Ta'ala, aamiin.

    BalasHapus
  12. Nama : Desti Priandiani
    Nim : F1071201052
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Al-Quran merupakan kitab suci yang terjamin keasliannya dari sejak diturunkannya sampai keakhir zaman. Sangat beruntung bagi kita yang bisa mengamalkan dan mempelajari kandungan yang ada didalam al-quran.
    Terima kasih atas ilmunya Pak , sangat bermanfaat bagi yang membacanya.

    BalasHapus
  13. Nama : ARDI
    NIM : F1051201028
    Prodi : Pendidikan Fisika

    Iman kepada kitab yang Allah turunkan merupakan salah satu ushul (landasan) iman dan merupakan rukun iman yang enam. Iman yang dimaksud adalah pembenaran yang disertai keyakinan bahwa kitab-kitab Allah haq dan benar. Kitab-kitab tersebut merupakan kalam Allah

    Terima kasih ilmunya semoga mendapat keberkahan

    BalasHapus
  14. Nama : Qadrin jeniria
    NIM : F1051201021
    Prodi : Pendidikan Fisika

    Subhanallah, semoga kita selalu mengamalkan al-Qur'an dan selalu di beri petunjuk untuk menuju ke surgaNya. Aamiinn

    BalasHapus
  15. Nama: Ardha Ardianti
    NIM: F1051201030
    Prodi: Pendidikan Fisika

    Bismillah
    Al Quran merupakan kitab yang mengandung ajaran, petunjuk, pedoman yang diperlukan oleh manusia dalam perjalanan hidupnya di dunia ini menuju akhirat. Maka dari itu kita sebagai umat Islam harus senantiasa berpedoman kepada Al Quran. Dan semoga kita selalu diberikan kesehatan dan keselamatan, lindungan dari Allah SWT sehingga kita dapat menjalankan ibadah dengan sungguh sungguh kepada Nya. Aamiin Allahumma Aamiin

    BalasHapus
  16. Nama : Rini Munawirah
    Nim : F1051201022
    Prodi : Pendidikan Fisika

    Assalamualaikum waramatullahi wabarakatuh

    Masya allah
    Alquran merupakan kitab suci umat manusia terutama agama islam masih terjamin keaslian nya, maka dari itu sebagai umat nya kita harus mengkaji dan mengamalkan apa yang dikandung di dalam alquran.

    Alhamdulillah terima kasih ilmu yang sudah disampaikan pak.
    Semoga kita selalu dalam lindungan Allah aamiin

    Wassalamu'alaikum waramatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  17. Nama : Putri Shaumi Ramadhaniah
    NIM : F1071201036
    Subhanallah, semoga kita selalu senantiasa beriman kepada Al Qur'an kitab kita umat muslim. Terimakasih atas ilmunya pak.

    BalasHapus
  18. Nama: Linda Rahmawati
    NIM: F1071201047
    Prodi: Pendidikan Biologi

    Al-Qur'an adalah pedoman manusia dalam menjalani kehidupan di dunia untuk menuju akhirat

    BalasHapus
  19. Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatu

    Nama : Filza Asqurini
    Nim : F1071201046
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A2

    Terimakasih pak atas ilmu yang sudah bapak berikan, keyakinan kepada kitab-kitab suci termasuk rukun iman yang ke-3,Setiap muslim harus mengimani kitab-kitab yang diturunkan oleh Allah SWT yakni kitab Zabur kepada Nabi Daud AS, kitab Taurat kepada Nabi Musa AS, kitab Injil kepada Nabi Isa As dan Al quran kepada Nabi Muhammad SAW. Percaya dengan kitab Allah SWT berarti kita perlu mengamalkannya apa yang ada di dalam kitab suci tersebut. Umat Islam harus berpegang teguh kepada Al-qur'an dan menjalankan segala sesuatu sesuai dengan pedoman Al-qur'an. semua kitab-kitab Allah berisi pedoman hidup bagi umat manusia.

    BalasHapus
  20. Nama : Rizky Rahmadani
    NIM : F1051201018
    Prodi : Pendidikan Fisika

    MasyaAllah , Al-Qur'an adalah kita suci bagi agama islam ,dimana umat muslim percaya bahwa kitab suci Al-Qur'an diturunkan oleh Allah SWT. kepada Nabi Muhammad SAW sebagai petunjuk dan pedoman bagi umat muslim. Allah SWT benar-benar menjaga keaslian isi kitab suci Al-Qur'an dan dijaga hingga hari kiamat. Semoga Firman yang di turun kan oleh Allah SWT bisa kita jadikan pedoman dan diamalkan dalam kehidupan sehari-hari .
    Terima kasih pak atas ilmu yang bapak berikan semoga bisa bermanfaat. Aamiin

    BalasHapus
  21. Nama:istiqomah
    Nim:F1051201041
    Prodi:pendidikan fisika
    Assalamualaikum wr, wb. Subhanallah al-qur,an adalah kitab suci yang telah di turun kan untuk menjadi pedoman bagi ummat manusia, yang berisi tentang hukum2 agama serta ajaran-ajaran islam yang patut kita taati.
    Semoga kita termasuktermasuk orang-orng yang selalu mencintai al-qur,an dan selalu mengamali apa yang terkandung dlam al-qur, an tersebut aamiin aamiin ya robbal alamian

    BalasHapus
  22. Nama :Inne Aqmarina Filza
    NIM : F1071201031
    Prodi : Pendidikan Biologi
    MasyaAllah, kita sebagai umat muslim selalu berpegang teguh pada Al-Qur'an, karena Al-Qur'an sebagai petunjuk dan pedoman hidup kita. semoga kita selalu dalam lindungan Allah, dijauhkan dari segala malapetaka di dunia ini.

    BalasHapus
  23. Nama : Dayang AyuWandira
    NIM : F1051201015
    prodi : Pendidikan Fisika

    Bismillah
    Al-Qur'an adalah kiab suci umat islam yang terjamin keasliannya hingga akhir zaman yang dijadikan sebagai petunjuk dan pedoman umat islam.
    Kita sebagai umat islam wajib mengimani Al-Qur'an agar hidup kita lebih terarah.
    Semoga setelah membaca materi ini kita lebih semangat dan rajin untuk membaca Al-Qur'an serta mempelajarinya dan mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari.

    BalasHapus
  24. Nama : Abdul Aziz
    NIM : F1051201048
    Prodi : Pendidikan Fisika

    Bismillah

    Beriman kepada ayat-ayat al qur'an itu wajib, dan kita juga harus beriman kepada kitab" lain, serta allah mnurunkan kitab suci ini sebagai bukti bahwa kekuasaan ini Allah lah yang menjadi penguasa alam ini

    BalasHapus
  25. Nama : Agus kurniasi
    Nim : F1071201038
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Bismillahirahmannirrahim
    Dari materi ini saya dapat mengambil kesimpulannya yaitu
    Kita sebagai umat islam memiliki pegangan/pedoman hidup yaitu kitab suci Al-Qur'an yang merupakan firman Allah yang berupa ajaran,petunjuk,pedoman bagi kehidupan manusia menuju ke akhirat. Didalamnya terdapat semua aturan-aturan ,larangan yang wajib di lakukan umat islam.
    Sebelum Kitab suci Al-Quran, ada kitab lain sebelumnya seperti injil,taurat dan zabur tapi pada perjalanannya kecuali Al-Quran, kitab-kitab tersebut sudah mengalami perubahan yang isinya bukan lagi firman-firman Allah yang asli ,tapi sudah ada campur tangan manusia. Jadi, hanya kitab suci Al-Quran yang dapat di buktikan keasliannya, sedangkan kitab lain sudah diubah dan dicampur tangani oleh para pemeluknya.

    Terimakasih pak, atas materi yang di sampaikan Insyaallah Akan bermanfaat🙏
    Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  26. Nama : Vitra Arya
    Nim : F1051201013
    Prodi : Pendidikan Fisika

    Alquran Sudah terjamin keasliannya, dan tidak dapat lagi dipalsukan keasliannya. Maka dari itu hendaklah kita untuk selalu percaya pada isi alquran dan selalu taqwa kepada Allah Swt

    BalasHapus
  27. Bismillahirrahmanirrahim
    Nama : Siti Rahma Yunita
    NIM : F1051201011
    Prodi : Pendidikan Fisika

    MasyaAllah dengan membaca blog ini saya semakin sadar betapa mulianya Al-Qur'an. Al-Qur'an dijaga langsung oleh Allah agar tidak diganggu para pembenci Islam. Bagaimana pun orang" ingin menggantikan, mengurangi atau menambahi isi Al-Qur'an mereka tidak akan dapat melakukannya. Kendatipun begitu kita juga harus beriman kepada 3 kitab lainnya

    BalasHapus
  28. Nama: Sulastri
    Nim: F1051201039
    Prodi: Pendidikan Fisika
    Beriman yang artinya harus percaya ,dimana iman ke -3 kita harus percaya dengan kitab Al -Qur'an dn kita boleh pelajari kitab" lain tertapi harus lebih utamakn kitab Al-Qur'an dan Allah menurunkan kitab suci ini sebagai bukti bahwa kekuasaan Allah itu nyata dan Allah menjadi penguasa alam semesta

    BalasHapus
  29. Nama: Najla Noviyani
    NIM: F1071201034
    Prodi: Pendidikan Biologi

    Semoga kita selalu yakin dan berpegang teguh pada Al-Qur'an.

    BalasHapus
  30. Nama: Najla Noviyani
    NIM: F1071201034
    Prodi: Pendidikan Biologi

    Semoga kita selalu yakin dan berpegang teguh pada Al-Qur'an.

    BalasHapus
  31. Nama : Evianti
    NIM : F1071201051
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Al-Qur'an merupakan kitab suci umat Islam yang terjamin keaslian dan kemurniannya.Allah telah berfirman di dalam Al-Qur'an bahwa Allah Allah lah yang akan menjaga keaslian Al-Qur'an.Semoga kita dapat menjalankan perintah dan menjauhi larangan Allah sebagaimana yang telah Allah perintahkan dalam Al-Quran.aaaamiin ya robbal'aalamiiin

    BalasHapus
  32. Nama : ARI FATUL FADILA
    Nim : F1051201043

    Bismillah,Al Qur'an adalah kitab Suci dan petunjuk yang mana di turun kan oleh nabi Muhammad untuk semua ummat Islam.

    Agar kita senantiasa dan lebih percaya,dan keyakinan bahwa bukti semua yang berada di dalam kitab² Allah itu benar dan jelas .
    Maka dari itu Istiqomah lah untuk membaca kitab Al Qur'an agar iman dan rasa percaya kita itu tetap kokoh.
    Semoga bermanfaat.
    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wa bararokatu.

    BalasHapus
  33. Nama : Muhammad Fadhel Ishak
    NIM : F1051201001
    Prodi : Pendidikan Fisika

    Bismillah

    Setelah membaca materi yang disampaikan bapak, Alhamdulillah saya bisa memberi simpulan sebagai berikut:
    Sebagai seorang muslim kita wajib mengimani kitab-kitab Allah baik itu Al-Qur'an, Taurat, Injil, dan Zabur semuanya wajib diimani. Tetapi sekarang kitab-kitab diatas selain Al-Qur'an sudah banyak diubah oleh campur tangan manusia sehingga merusak kemurniannya, terutama Taurat dan Injil yg menjadi pedoman umat sebelum Islam datang. Setelah Islam datang, Al-Qur'an pun menyempurnakan kitab-kitab tersebut, dan Al-Qur'an menjadi kitab pedoman umat muslim dan bahkan menjadi rahmat bagi seluruh alam semesta.

    BalasHapus
  34. Nama : Siti Nurhasanah
    NIM : F1071201039
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas :1-A2

    Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatu
    Pengertian iman kepada kitab-kitab Allah adalah mempercayai dan meyakini sepenuh hati bahwa Allah SWT telah menurunkan kitab-kitab-Nya kepada para nabi atau rasul yang berisi wahyu Allah untuk disampaikan kepada seluruh umat manusia.
    kita sebagai umat Islam belum cukup beriman kepada kitab-kitab Allah swt saja, tetapi harus senantiasa membaca, mempelajari dan memahami isi kandungannya.

    Sehingga kita tahu aturan-aturan dalamnya untuk selanjutnya kita amalkan dalam kehidupan sehari-hari.
    Sekian dari saya Wassalamualaikum warahmatullahi wabarokatu

    BalasHapus
  35. MasyaAllah, semoga hidup kita selalu berpedoman pada Al-Quran. Dan semoga kita dapat menjalankan perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya. Aamiin

    BalasHapus
  36. Nama: Muhammad Irfan
    NIM: F1051201027
    Prodi: Pendidikan Fisika

    Al Quran merupakan kitab yang mengandung ajaran, petunjuk, pedoman yang diperlukan oleh manusia dalam perjalanan hidupnya di dunia ini menuju akhirat. Maka dari itu kita sebagai umat Islam harus senantiasa berpedoman kepada Al Quran. Semoga kita dapat menjalankan perintah dan menjauhi larangan Allah sebagaimana yang telah Allah perintahkan dalam Al-Quran.aaaamiin ya robbal'aalamiiin

    BalasHapus
  37. Nama : Rizki Amalia
    Nim : F1051201036
    Prodi Pendidikan Fisika

    Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.
    Setelah membaca artikel ini, dapat menambah keimanan / percaya kepada kitab-kitab Allah yaitu mempercayai dan meyakini sepenuh hati bahwa Allah SWT telah menurunkan kitab-kitab-Nya kepada para nabi atau rasul yang berisi wahyu Allah untuk disampaikan kepada seluruh umat manusia.
    Dengan tingkatan dalam beriman kepada kitab Allah, yaitu Qotmil (membaca saja) Tartil (membaca dan memahami) Hafidz (membaca, memahami, mengamalkan dan menghafalkan, sebagai umat Islam belum cukup beriman kepada kitab-kitab Allah swt saja, tetapi harus senantiasa membaca, mempelajari dan memahami isi kandungannya. Sehingga kita tahu aturan-aturan dalamnya untuk selanjutnya kita amalkan dalam kehidupan sehari-hari. Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

    BalasHapus
  38. Nama: Laras Prameswari
    Nim: F1051201037
    Prodi:pendidikan fisika
    Assalamu'alaikum wr, wb
    Maha suci Allah yang telah menurun kan kitab suci Al-Quran, an sebagai pedoman bagi umat islam
    Maka perbanyak lah membaca Al-Quran an sesungguhnya Al- qur,an itu penuntun bagi kita agar kita tidak tersesat kejalan yng slah
    Semoga kita menjadi orang-orng yng selalu istiqomah dlam membaca Al-Qur, an aamiin ya robbal alaamin

    BalasHapus
  39. Nama : Fadhelia Maudy
    NIM : F1071201032
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A2

    Subhanallah, Al-Qur'an adalah kitab suci yang sampai sekarang masih dijaga
    kemurnianya dan menjadi pedoman bagi umat manusia. Dengan keyakinan terhadap kitab suci yang Allah turunkan berarti kita sudah menjalankan rukun iman yang ke-3 sebagai umat beragama. Semoga kita sebagai manusia dapat meningkatkan keimanan kita dengan membaca, memahami, dan mengamalkan isi Al-Qur'an.
    Wassalamualaikum

    BalasHapus
  40. Nama : Nada Liah
    Nim : F1051201009

    Bismillah,
    Al-Qur'an merupakan kitab yang mengandung ajaran, petunjuk, pedoman yang diperlukan oleh manusia dalam perjalanan hidupnya di dunia ini menuju akhirat, semoga kita selalu senantiasa menjalankan perintah Allah, dan menjauhi larangannya.
    Maka dari itu berpegang teguh lah pada Al-Qur'an sebagai pedoman hidup kita dan semoga kita semua selamat di dunia maupun di akhirat kelak.
    Amiin.

    BalasHapus
  41. Nama : Citra Ardini
    NIM : F1071201058
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : I-A2

    Masya Allah sungguh sempurna Al-Quran yang memuat wahyu Allah. Al-Quran merupakan pegangan hidup bagi kita semua, yang harus kita jadikan landasan dalam kehidupan agar tercipta hidup yang tenang dan damai di jalan Allah. Terima Kasih atas ilmu yang telah bapak berikan.

    BalasHapus
  42. Nama : Kiki anaanda
    Nim :F1051201004
    Prodi : pendidikan fisika
    Kelas : I A1

    "Dan jika kamu (tetap) dalam keraguan tentang Alquran yang Kami wahyukan kepada hamba Kami (Muhammad) buatlah satu surat (saja) yang semisal Alquran itu dan ajaklah penolong-penolongmu selain Allah, jika kamu orang-orang yang benar." (QS Al-Baqarah ayat 23).

    Maka demikianlah surah yang meyakinkan kita bahwa Al-Qur'an adalah Wahyu penyempurna

    BalasHapus
  43. Nama : nufitasari
    nim: F1071201048
    Prodi : pendidikan biologi

    Bismillah
    al-quran merupakan kitab suci umat islam sebagai pedoman hidup , ilmu yang bapak sampaikan sangat bermanfaat terimakasih pak semoga kita selalu dalam lindungan Allah Swt (amin)

    BalasHapus
  44. Nama : jihan shakina nilanti
    Nim : F1071201057
    Prodi : pendidikan biologi
    Kelas : I-A2

    Subhanallah, semoga kita selalu mengamalkan al-Qur'an dan selalu di beri petunjuk untuk menuju ke surgaNya. Aamiin

    BalasHapus
  45. Bismillah

    Nama : Nala Ranelia Putri
    NIM : F1071201043
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A2

    Tabarakallah ilmunya:)

    BalasHapus
  46. Nama : Darmiati
    NIM : F1051201007
    Prodi : pend. Fisika

    Subhanallah , makasih pak ilmunyaa

    BalasHapus
  47. Nama : Maharani
    Nim: F1051201025
    Prodi : Pendidikan Fisika

    Rukun iman ada 6 sesuatu yang wajib diimani dan mengimani kitab kitab ada di dalam rukun iman sehingga sudah seharusnya tertanam dalam diri untuk selalu mempercayai qada' dan qadar allah serta selalu membaca kitab suci yang akan memberikan syafaat di hari akhir
    Jazakaallahu khair ilmunya pak

    BalasHapus
  48. Nama : Diena Khairunnisa
    NIM : F1051201019
    PRODI : PENDIDIKAN FISIKA

    Al-Qur'an adalah kitab suci umat islam yang memang terjaga kemurniannya
    Dalam Alquran surat Al Hijr (15) ayat 9, Allah berfirman, ''Sesungguhnya, Kami-lah yang menurunkan Alquran dan Kami pula yang menjaganya.''

    Al-Qur'an juga penyempurna kitab kitab yang lain maka dari itu sudah sepantasnya kita berpedoman kepada Al-Qur'an

    Barakallah, syukron atas ilmunya pak semoga ilmu ini berguna bagi semua orang

    BalasHapus
  49. Nama: Chindy Aurellia Novithania
    NIM: F1051201035
    Prodi: Pendidikan Fisika

    Al-Qur'an adalah kitab suci umat Islam, Wahyu yang diturunkan kepada Nabi Muhammad sebagai Rasul-Nya untuk disampaikan kepada umat manusia.

    Al-Qur'an juga penyempurna kitab kitab yang lain maka dari itu sudah sepantasnya kita berpedoman kepada Al-Qur'an

    Barakallah, syukron atas ilmunya pak semoga ilmu ini berguna bagi semua orang, aamiin.

    BalasHapus
  50. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  51. Nama : Ragilia An'nur Fadilah
    Nim : F1051201026
    Prodi : Pendidikan fisika

    Assalamualaikum warahmatulahi wabarukatuh

    Alhamdulillah, dengan niat yang baik Dan dalam keadaan yang sehat. Saya bisa membaca hal yang bermanfaat lagi. Beriman kepada kitab-kitab Allah, Adalah hal yang sangat wajib bagi kita seorang muslim. Terima kasik pak.

    Waasalamualaikum warahmatulahi wabarukatuh

    BalasHapus
  52. Nama : Al Husairi
    NIM : F1051201006
    Prodi : Pendidikan Fisika

    Masya Allah, Allahu Akbar.
    Iman kepada kitab-kitab merupakan rukun iman yang ketiga yang wajib kita yakini.
    Al Qur'an merupakan kitab suci Agama Islam yang menjadi pedoman hidup agar bisa selamat di dunia dan di akhirat kelak.
    Al Qur'an adalah kitab suci yang terjamin keasliannya dan telah di buktikan keasliannya oleh para ahli yang meneliti keaslian kitab-kitab suci.
    Marilah kita berpegang teguh pada Al-Qur'an untuk pedoman hidup kita. Semoga kita memperoleh kebahagiaan di dunia dan di akhirat kelak.
    Aamiin ya rabbal'alamin

    BalasHapus
  53. Nama : Nur Afifah Fitriana
    NIM : F1071201040
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Mengimani kitab-kitab Allah wajib kita lakukan, terlebih untuk kitab suci Alquran yang memiliki keaslian murni diturunkan melalui malaikat Jibril kepada Nabi Muhammad SAW. Yang menjadi mukjizat yang luar biasa, memiliki bahasa yang indah merupakan firman Kalam Tuhan. Semoga kita dapat mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari.
    Terimakasih. Jazakumullah khair

    BalasHapus
  54. Nama : Putri Chairunisa
    NIM : F1051201023
    Prodi : Pendidikan Fisika

    Masya Allah. pembahasan yg luar biasa

    BalasHapus
  55. Nama: khairin herawato
    Nim: F1051201042
    Prodi: pendidikan fisika

    Masyaallah sesugguhnya mengimani kitab suci alquran tercantum pada rukun iman,kita sebagai hamba allah dituntut untuk bisa mengamalkan dikehidupan sehari hari apa yang ada didalam alquran dengan begitu insyaallah kita dihindari dari kejahatan atau kemaksiatan

    BalasHapus
  56. Nama : Rita Lisnawati
    NIM : F1071201035
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Subhanallah. .
    Sesungguhnya kita sebagai umat muslim memang sudah seharusnya mengimani kitab2 Allah terutama Al-Quran.
    Tapi karena ulah tangan2 yang tidak bertanggung jawab, beberapa kitab Allah SWT. Dirubah sedemikian rupa dari asli nya sehingga banyak menjerumuskan manusia di muka bumi ini
    Semoga kita semua selalu dalam lindungan-Nya
    Aamiin
    Terimakasih atas ilmu yang di berikan, Pak

    BalasHapus
  57. Nama: Hairun Nisa
    Nim: F1071201045
    Prodi: Pendidikan Biologi

    Masyaallah,kita sebagai manusia harus selalu berpegang teguh dijalan Allah dan mentaati segala perintahnya serta menjauhi larangan-nya dan semua ajarannya telah tercantum didalam Alkitab nya,untuk itu hendaknya kita beriman kepada kitab-kitab Allah.

    BalasHapus
  58. Nama : Azfa Fadhilah
    NIM : F1071201044
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Al-Qur'an adalah kitab suci umat Islam, Wahyu yang diturunkan kepada Nabi Muhammad sebagai Rasul-Nya untuk disampaikan kepada umat manusia.

    Sebagai manusia kita harus berpegang teguh pada Al-Qur'an, karena Al-Qur'an sebagai petunjuk dan pedoman hidup kita.

    Terimakasih atas ilmunya Pak 🙏

    BalasHapus
  59. Nama : Wiwin Saraswati
    NIM : F1071201055
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : I-A2

    Al-Qur'an adalah kitab suci umat Islam, Wahyu yang diturunkan kepada Nabi Muhammad sebagai Rasul-Nya untuk disampaikan kepada umat manusia.

    Sebagai manusia kita bisa berpegang teguh pada Al-Qur'an, karena Al-Qur'an sebagai petunjuk dan pedoman hidup kita. Dan semoga setelah membaca materi ini kita bisa lebih sadar untuk menjalankan perintah-Nya dan meninggalkan larangan-Nya.

    BalasHapus
  60. Nama : Erni Sulistiyowati
    NIM : F1071201049
    Prodi : Pendidikan Biologi
    MasyaAllah, sebagai umat muslim kita sudah sepatutnya mengimani, mempelajari, dan mempraktikkan kandungan Al-Qur'an dalam kehidupan sehari-hari. Sesungguhnya keaslian dan kemurnian Al-Qur'an itu dijaga langsung oleh Allah sehingga tidak ada satupun makhluk ciptaan-Nya yang mampu menandingi Al-Qur'an. Semoga kita selalu diberi kesehatan dan perlindungan dari Allah Swt. Terima kasih banyak Pak atas ilmunya.

    BalasHapus
  61. Nama : Mas Akhbar Faturrahman
    NIM : F1071201053
    Kelas : I-A2
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan

    Terima kasih atas ilmunya yang bermanfaat, pak.

    BalasHapus
  62. Nama : Nuruliza Nabila
    NIM :F1071201050
    Kelas : I-A2
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Masya allah terimakasih atas ilmu yang sangat bermanfaat ini pak

    BalasHapus
  63. Nama: Filza Asqurini
    Nim: F1071201046
    prodi: Pendidikan Biologi
    Iman terhadap kitab suci merupakan salah satu landasan agama kita.
    Iman kepada kitab Allah adalah menyakini dengan sepenuh hati bahwa Allah menurunkan kitab suci sebagai penyempurna kitab-kitab sebelumnya.
    Selain itu, beriman kepada kitab Allah adalah sebagai pedoman hidup manusia hingga akhir zaman nanti.Beriman kepada kitab Allah adalah hukumnya wajib.Pedoman dalam kitab-kitab Allah adalah pegangan yang harus diyakini kebenarannya sebagai kunci keselamatan hidup di dunia dan akhirat serta demi mendapat ridha dan rahmat dari Allah.Dengan iman itu sendiri, seseorang minimal sudah bisa bersyukur atas segala apa yang diberikan oleh-Nya. Juga senantiasa belajar, belajar dan menghayati apa yang ada dalam kitab suci tersebut.

    BalasHapus
  64. Nama: Manda Melinda
    NIM: F1071201009
    prodi: Pendidikan Biologi
    Kelas: 1-A1

    Keyakinan kepada kitab-kitab suci merupakan Rukun Iman ketiga. Kitab-kitab suci itu memuat wahyu Allah.Wahyu yang diturunkan kepada nabi Muhammad sebagai Rasul-Nya untuk disampaikan kepada umat manusia, semua terekam dengan baik di dalam al-Qur'an kitab suci umat Islam. al-Qur'an diturunkan sebagai petunjuk dan pedoman hidup, untuk itu penting bagi kita mengimani kitab suci Al-Qur'an

    BalasHapus
  65. Nama : Friza Isnaeni
    NIM : F1071201004
    Prodi: Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A1

    Masya allah, terima kasih ilmunya pak.
    Al-Quran adalah kitab suci umat islam yang harus kita baca dan terapkan dalam kehidupan kita sehari hari. Al-Quran sebagai pedoman atau petunjuk bagi kita untuk menjalani kehidupan di bumi

    BalasHapus
  66. Nama : Retno Tri Wahyuni
    NIM : F1071201003
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Kesimpulan yang saya dapatkan dari blog ini aralah bahwa setiap umat manusia terutama seorang muslim harus meyakini semua kitab kitab Allah yang memuat firman-Nya. tapi kitab-kitab tersebut sudah banyak diubah ubah dan ada bagian yanh sengaja dihilangkan isinya oleh pemeluk terdahulu, sehingga kitab itu tidak asli lagi. Kitab yang masih diakui keasliannya dan tidak diubah ubah isinya hanyalah kitab Al-Quran.

    BalasHapus
  67. Nama : Retno Tri Wahyuni
    NIM : F1071201003
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Kesimpulan yang saya dapatkan dari blog ini aralah bahwa setiap umat manusia terutama seorang muslim harus meyakini semua kitab kitab Allah yang memuat firman-Nya. tapi kitab-kitab tersebut sudah banyak diubah ubah dan ada bagian yanh sengaja dihilangkan isinya oleh pemeluk terdahulu, sehingga kitab itu tidak asli lagi. Kitab yang masih diakui keasliannya dan tidak diubah ubah isinya hanyalah kitab Al-Quran.

    BalasHapus
  68. Nama:Ananda Dwi Putri
    NIM:F1071201012
    Prodi:Pendidikan Biologi
    MasyaAllah Terimakasih pak atas ilmunya.

    BalasHapus
  69. Nama : Nasreen Nischka Minderman
    NIM : F1071201026
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1 - A1

    Setiap umat Islam juga mesti mengimani kitab-kitab yang diturunkan Allah SWT yakni kitab Zabur kepada Nabi Daud AS, kitab Taurat kepada Nabi Musa AS, kitab Injil kepada Nabi Isa AS, dan Alquran kepada Nabi Muhammad SAW.

    Percaya kepada kitab berarti mengamalkan apa yang terdapat dalam kitab suci tersebut. Umat Islam mesti berpegangan pada Alquran dalam menjalankan kehidupan.

    BalasHapus
  70. Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

    Nama: Nur Annisa
    Nim: F1071201002
    Prodi: pendidikan biologi
    Kelas: 1 A-1

    Dari materi yang telah bapak paparkan, saya dapat mengambil kesimpulan bahwa iman kepada kitab adalah sikap kita dalam meyakini kitab yang Allah turunkan dengan sepenuh hati, kita lafalkan dengan lisan, serta kita amalkan dengan perbuatan didalam keseharian kita. Allah telah menurunkan kitab sebagai mukjizat kepada para nabi yang diutus-Nya sebagai penyeru seluruh umat pada zaman dahulu hingga akhir zaman nanti. Dari kitab yang telah diturunkan Allah hanya Al-Qur'an yang terjaga keautentikannya hingga akhir zaman. Al-Qur'an merupakan Kalam Allah yang diturunkan kepada Nabi Muhammad Saw sebagai mukjizat dan diturunkan secara berangsur-angsur serta terjaga didalam hati seorang muslim yang menghafal dan mengamalkannya. Al-Qur'an ini berisi tentang gambaran kehidupan manusia, peristiwa penting didalam sejarah hidup manusia, peringatan untuk kehidupan sehari-hari, dan juga kabar gembira bagi orang yang menjaganya.

    BalasHapus
  71. Nama : Fitria Salwa Nadia
    NIM : F1071201023
    Kelas : I-A1
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Assalamu'alaikum Wr. Wb.
    Masya Allah.. Sungguh Kitab suci Al-Qur'an hingga kini yang masih terjaga keasliannya oleh Allah SWT. Sebagai umat muslim, kita harus selalu menjaga serta mengamalkan isi al-Quran untuk menuntun kita dalam kehidupan sehari-hari.

    Wassalamu'alaikum Wr.Wb

    BalasHapus
  72. Nama : ATIN NUR'JANNAH
    NIM : F1071201008
    Prodi : Pendidikan biologi
    kelas : 1-A1

    Terimakasih pak atas ilmu yang telah bapak berikan, dengan mengamalkan iman kepada kitab adalah bukti kecintaan dan bentuk keimanan seorang hamba kepada Tuhannya, karena kitab suci adalah pegangan sekaligus pedoman umat manusia dalam menjalani kehidupan di dunia maupun diakhirat. agar manusia tidak tersesat dan selalu berada dalam jalan yang benar.

    BalasHapus
  73. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  74. Nama : Dini Tiara Andini
    Nim :F1071201017
    Kelas :AI
    Prodi: pendidikan biologi
    Masyaallah terima kasih atas ilmu nya pak, semoga bermanfaat untuk banyak orang semoga hidup kita selalu berpedoman pada Al-Quran. Dan semoga kita dapat menjalankan perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya. Aamiin

    BalasHapus
  75. Nama : Serina
    NIM : F1071201011
    Kelas : 1A-1
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Jazakallahu khairan katsiiran terima kasih sebelumnya atas ilmunya, Pak.

    Menurut saya, Al-Qur'an merupakan pedoman hidup seluruh umat manusia yang terjaga keasliannya oleh Allah sampai akhir zaman.

    BalasHapus
  76. Nama :Nika Susanti
    Nim:F1071201022
    Prodi:Pendidikan Biologi
    Kelas:1-A1

    MASYAALLAH PAK😊semoga kita selalu beriman kepada kita suci kita (Al_Quran)dan selalu percaya serta mengamalkannya dalam kehidupan sehari2 .Semoga kita semua di lindungi Allah Swt . AAMIIN😊

    BalasHapus
  77. Nama: Bagus Pratomo Nusantoro
    NIM:F1071201025
    Prodi: Pendidikan Biologi
    Kelas: I-A1

    Suci Allah yang telah menurunkan kitab-kitab kepada para nabi dan Rasul dan kitab Alquran kepada seluruh alam semesta oleh nabi besar kita junjungan kita nabi agung Muhammad shallallahu alaihi wasallam yang selalu kita nantikan syafaatnya di yaumul kiamah semoga dengan membaca ini dapat menambah wawasan mengenai ilmu ilmu agama yang harus kita peroleh sebagai perbandingan dengan ilmu yang kita peroleh di perguruan yang bersifat karena sifat dasar manusia kita juga perlu menguasai ilmu sains dan juga ilmu rohani yaitu ilmu agama.

    BalasHapus
  78. Nama : putri sekarayu
    NIM :F1071201007
    Kelas : 1-A1

    Terimakasih atas ilmunya pak

    BalasHapus
  79. Nama : Dhian Permata Suwandi
    Nim : F1071201029
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A1

    Masya Allah terimakasih pak atas ilmu yang sangat bermanfaat.
    Sebagai umat Islam kita wajib ,meyakini adanya kitab-kitab suci yang memuat ajaran tauhid, ajaran keesaan Allah. Al-quran juga menjadi penyempurna dari kitab kitab sebelumnya dan semoga kita bisa mengamalkannya di dalam kehidupan.

    BalasHapus
  80. Nama : Eria Fitriani
    NIM : F1071201013
    prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : A1

    Trimakasih ilmunya pak,
    Keyakinan kepada kitab-kitab suci merupakan Rukun Iman ketiga. Kitab-kitab suci itu memuat wahyu Allah. Perkataan kitab yang berasal dari kata kerja

    BalasHapus
  81. Nama : Ria Amanda
    Nim : F1071201007
    Kls : 1-A1
    Prodi : pendidikan biologi

    Allah telah menurunkan beberapa kitab kepada para rasulnya, salah satunya yaitu Al-Qur'an yang diturunkan kepada nabi Muhammad Saw, dimana Allah sendiri lah yang berjanji akan menjaga keaslian dari kandungan Al-Qur'an tersebut. Pada dasarnya semua kitab itu sama dan baik untuk di jadikan pedoman hidup namun karena perkembangan zaman maka ad pemimpin yg zholim yang mengganti isi kandungan kitab tersebut hingga hanya tersisa Al-Qur'an lah yg masih terjaga keasliannya.

    BalasHapus
  82. Nama : Elsa Nora Ariesta Dewi
    Nim : F1071201019
    Kelas : 1-A1
    Prodi : Pendidikan biologi

    Maa syaa Allah, terima kasih banyak atas ilmunya pak, keyakinan kepada kitab-kitab suci merupakan rukun iman ketiga. Al-Quran merupakan kitab suci yang diturunkan Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW agar disampaikan kepada umat manusia. Al-Quran mengandung ajaran, petunjuk, pedoman yang diperlukan oleh manusia dalam perjalanan hidupnya di dunia menuju akhirat kerena Al-Quran merupakan kitab suci penyempurna kitab-kitab terdahulu yang isinya tidak lagi murni memuat firman Allah karena sudah ditambah atau diubah oleh para pemeluknya. Oleh sebab itu Al-Quran diturunkan. Semoga kita semua dapat menambah keyakinan kita terhadap kitab suci Al-Quran serta mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari. Aamiin...

    BalasHapus
  83. Nama : Elsa Nora Ariesta Dewi
    Nim : F1071201019
    Kelas : 1-A1
    Prodi : Pendidikan biologi

    Maa syaa Allah, terima kasih banyak atas ilmunya pak, keyakinan kepada kitab-kitab suci merupakan rukun iman ketiga. Al-Quran merupakan kitab suci yang diturunkan Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW agar disampaikan kepada umat manusia. Al-Quran mengandung ajaran, petunjuk, pedoman yang diperlukan oleh manusia dalam perjalanan hidupnya di dunia menuju akhirat kerena Al-Quran merupakan kitab suci penyempurna kitab-kitab terdahulu yang isinya tidak lagi murni memuat firman Allah karena sudah ditambah atau diubah oleh para pemeluknya. Oleh sebab itu Al-Quran diturunkan. Semoga kita semua dapat menambah keyakinan kita terhadap kitab suci Al-Quran serta mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari. Aamiin...

    BalasHapus
  84. Nama : Elsa Nora Ariesta Dewi
    Nim : F1071201019
    Kelas : 1-A1
    Prodi : Pendidikan biologi

    Maa syaa Allah, terima kasih banyak atas ilmunya pak, keyakinan kepada kitab-kitab suci merupakan rukun iman ketiga. Al-Quran merupakan kitab suci yang diturunkan Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW agar disampaikan kepada umat manusia. Al-Quran mengandung ajaran, petunjuk, pedoman yang diperlukan oleh manusia dalam perjalanan hidupnya di dunia menuju akhirat kerena Al-Quran merupakan kitab suci penyempurna kitab-kitab terdahulu yang isinya tidak lagi murni memuat firman Allah karena sudah ditambah atau diubah oleh para pemeluknya. Oleh sebab itu Al-Quran diturunkan. Semoga kita semua dapat menambah keyakinan kita terhadap kitab suci Al-Quran serta mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari. Aamiin...

    BalasHapus
  85. Nama : Atthirilla Binuri
    NIM : F1071201005
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Al Qur'an adalah kitab suci umat islam yang masih terjaga kesuciannya. segala wahyu dari Allah tertulis dalam Al Qur'an sebagai pedoman hidup manusia dari zaman ke zaman. sudah sepatutnya kita beriman kepada kitab suci Al Qur'an. karena membaca dan mengamalkan nya sungguh membawa banyak manfaat bagi kita di dunia maupun di akhirat. MashaAllah. terima kasih banyak pak atas ilmunya.

    BalasHapus
  86. Nama : Juliarti
    Nim : F1071201010
    Kelas : I-A1
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Masyaallah keyakinan kita kepada kitak Allah Swt semakin membuat kita untuk terus mengimani kitab-kitab yang diturunkan oleh Allah SWT yakni kitab Zabur kepada Nabi Daud AS, kitab Taurat kepada Nabi Musa AS, kitab Injil kepada Nabi Isa As dan Al quran kepada Nabi Muhammad SAW.
    Percaya dengan kitab Allah SWT berarti kita perlu mengamalkannya apa yang ada di dalam kitab suci tersebut. Umat Islam harus berpegang teguh kepada Al-qur'an dan menjalankan segala sesuatu sesuai dengan pedoman Al-qur'an.
    Terimakasih atas ilmunya Pak

    BalasHapus
  87. Nama : Tiara Marantika Natalia
    Nim : F1071201027
    Prodi : pendidikan biologi


    Subhanallah, semoga kita selalu mengamalkan dan selalu di beri petunjuk untuk menuju ke surgaNya. Aamiin

    BalasHapus
  88. Nama : Yeni Syarin
    NIM : F1071201024
    Kelas : I-A1
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Masyallah, Allah masih memberikan saya untuk bisa membaca hal yang sangat memberikan manfaat ini terutama untuk pribadi. Iman kepada kitab yang Allah turunkan merupakan landasan iman dan merupakan rukun iman. Diturunnya kitab merupakan bentuk kasih sayang Allah kepada hambanya karena besarnya kebutuhan hamba terhadap kitab Allah. Akal manusia terbatas, tidak bisa meliputi rincian hal-hal yang dapat memberikan manfaat dan menimbulkan madharat bagi dirinya.
    Terima kasih atas ilmunya Pak.

    BalasHapus
  89. Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh
    Nama : Rusdeviani
    NIM : F1071211001
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1 A1
    Alamat asal : Sanggau Ledo, Kebupaten Bengkayang

    Rukun iman yang ketiga adalah percaya kepada kitab suci yang telah Allah berikan kepada beberapa Nabi pilihan Allah. Kita wajib mempercayainya karena itu ada perkataan Allah. Namun seiring berjalannya waktu hanya Al-Qur'an lah satu-satunya kitab yang masih terjaga keaslian dan Allah sendiri yang menjamin keasliannya. Kitab yang terdahulu sudah banyak dirubah oleh pemeluknya. Al-Quran harus menjadi satu-satunya pedoman kita dalam berkehidupan di dunia ini agar kita selamat dunia dan akhirat.
    Terimakasih atas ilmu yang bapak berikan.

    BalasHapus
  90. Nama : Sari Sugi Hartini
    NIM : F1071211002
    Prodi :Pendidikan Biologi
    Kelas : 1 A1

    Mahasuci Allah dengan segala firman-nya, sungguh Al-Qur'an itu benar-benar petunjuk bagi umat manusia yang sebenarnya, wahyu dari Allah yang tidak pernah di rubah oleh tangan manusia, kitab suci yang membenarkan adanya kitab Taurat,Injil, dan Zabur. Al-Qur'an adalah kitab suci yang diwahyukan Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW yang berisi Perintah dan Larangan serta peringatan dari Allah SWT. Beriman kepada kitab-kitab juga terdapat dalam rukun iman yang ke 3

    BalasHapus

  91. Nama : Mira Tirta Yani
    Nim : F1071211010
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas :1A-1
    Al-Qur'an adalah
    pedoman hidup bagi kita agar mendapatkan keselamatan dunia dan akhirat. Oleh karena itu kita. Selain mempercayai Kitab-Kitab yg di turunkan oleh Allah kita juga harus mengamalkannya dan berpegang teguh pada kitab yg kita jadikan pedoman hidup.

    BalasHapus
  92. nama : putri novahisa
    kelas : 1-A1
    nim : f1071211028
    prodi : pendidikan biologi

    Al-Qur'an adalah kitab yang terjamin keasilan dan kebenarannya. kita sebagai umat muslim hendaklah membaca dan mempercayainya. serta mengamalkan kandungan isi di dalam Al-Qur'an dalam kehidupan sehari-hari.

    BalasHapus
  93. Nama: Rezkiana Nurfadillah
    NIM : F1071211016
    Kelas: 1-A1
    Prodi: Pendidikan Biologi
    Asal daerah: Pontianak



    Allah telah menurunkan kitab sebagai mukjizat kepada para nabi yang diutus-Nya sebagai penyeru seluruh umat pada zaman dahulu hingga akhir zaman nanti. Dari kitab yang telah diturunkan Allah hanya Al-Qur'an yang terjaga keautentikannya hingga akhir zaman. Al-Qur'an merupakan Kalam Allah yang diturunkan kepada Nabi Muhammad Saw sebagai mukjizat dan diturunkan secara berangsur-angsur serta terjaga didalam hati seorang muslim yang menghafal dan mengamalkannya. Al-Qur'an ini berisi tentang gambaran kehidupan manusia, peristiwa penting didalam sejarah hidup manusia, peringatan untuk kehidupan sehari-hari, dan juga kabar gembira bagi orang yang menjaganya.

    BalasHapus
  94. Nama : Luviana Putri
    Nim : F1071211014
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1 A1

    Meyakinia adanya kitab kitab allah adalah rulun iman yang ketiga. Firman Allah itu mengandung ajaran, petunjuk, pedoman yang diperlukan oleh manusia dalam perjalanan hidupnya di dunia ini menuju akhirat. oleh karna itu marilah kita amalkan isi kandungan yang ada didalamnya agar bisa membawa kita kejalan yang benar.

    BalasHapus
  95. Nama : Filardha Azelia Vallahayil
    NIM : F1071211025
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1 A1
    Semester : Semester 1
    Asal : Kubu Raya

    MasyaAllah, terimakasih atas informasinya pak. Al-Qur'an merupakan kitab suci umat Islam yang telah Allah turunkan kepada Nabi Muhammad Saw. Al-Qur'an merupakan salah satu mukjizat nabi Muhammad Saw.

    Al-Qur'an berisikan firman-firman dari Allah.
    Sebagai umat Islam kita harus yakin dan percaya kalau Al-Qur'an itu ada. Lewat Al-Qur'an, kita mengetahui peristiwa-peristiwa apa saja yang akan terjadi dan sudah terjadi di zaman para nabi. Dengan mengetahui kisah yang tertera di Al-Qur'an, kita diharapkan untuk mengamalkan nilai-nilai positif yang terkandung didalamnya ke kehidupan sehari-hari kita.

    BalasHapus
  96. Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh

    Nama : Agung Mulyono
    NIM : F1071211020
    Kelas : REG 1-A1
    Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)
    Semester : Ganjil
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Asal Daerah : Kubu Raya, Pontianak

    Sebelumnya saya berterima kasih kepada bapak yang telah membuat dan membagikan Artikel yang bermanfaat ini ke publik (umum).
    Memang benar Semua Kitab Suci yang diturunkan sebelum Al-Qur'an itu sama-sama memuat tentang ajaran Tauhid atau Mengesakan Allah Swt. Akan tetapi setelah semua Nabi dan Rasul pilihan Allah Swt. Wafat dan semua orang Sholeh diwafatkan Allah Swt. Maka keempat kitab itu pun berubah, ditambah dan dikurangi oleh orang yang tidak bertanggung jawab melakukan pengubahan isi dari kitabnya masing-masing, sehingga berubah isinya dengan aslinya.
    Oleh karena itu, turunlah firman Allah yang berupa kitab Suci Al-Qur'an melalui perantaraan Malaikat Jibril kepada Nabi Muhammad Saw. Yang bertujuan sebagai penyempurna dari kitab-kitab terdahulu dan sebagai pedoman dalam ajaran Agama Islam Rahmatan Lil'alamin. Semoga kita selalu mempelajari, menghayati, dan bisa mengamalkan Isi Al-Qur'an tersebut.
    Sekian dari saya, semoga artikel ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan bagi pembacanya. Aamiin ya Rabbal'alamin😊🙏

    Wabillahitaufik Walhidayah. Wassalamu'alaikum Warohmatullahi wabarokatuh.

    BalasHapus
  97. Nama : Dwi Safitri
    NIM : F1071211003
    Kelas : 1A-1
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Asal daerah : Batu ampar

    Sebagai umat muslim harus percaya akan adanya kitab-kitab suci, apalagi percaya akan kitab-kitab suci merupakan rukun iman yang ke-3. Umat muslim hendaklah percaya akan Al-Qur'an, karena Al-Qur'an lah sumber pedoman hidup yang akan menuntun kita kearah jalan yang benar. Sehingga hendaklah kita membaca Al-Qur'an serta sebisa mungkin untuk dapat mengamalkannya di kehidupan sehari-hari.

    BalasHapus

  98. Bismillahirrahmanirrahim
    Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh
    Selamat pagi

    Nama : Mithahul Jannah
    Nim : F1071211037
    Kelas : 1A2
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan
    Semester : Ganjil (2021-2022)
    Asal sekolah : SMAN 01 SUKADANA KAB.Kayong Utara

    Bismillahirrahmanirrahim
    Semoga tercurahkan Rahmad dan hidayah untuk kita semua
    Aamiin aamiin yarobbal'alamin.

    Mengimani kitab suci adalah rukun iman yang ke-3
    Kitab suci Al-Qur'an adalah sebenar-benarnya firman Allah SWT.yang terjaga keaslian nya dari dulu sampai sekarang yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW, melalui Malaikat Jibril secara berangsur-angsur.
    Kebenaran Al-Qur'an sudah banyak dibuktikan oleh para ahli baik dalam bidang kesehatan maupun bidang lainnya yang banyak memberikan informasi yang belum diketahui sebelumnya oleh manusia,seperti contohnya tentang penciptaan manusia,penciptaan bumi,dan lain sebagainya. Dari segi sudut pandang seluruh isi Al-Qur'an memuat kata-kata yang sangat sempurna dari setiap ayatnya bahkan saking sempurnanya Al-Qur'an, Nabi Muhammad SAW pernah dituduh sebagai ahli sihir dan pengarang puisi yang sangat pandai membuat kata-kata untuk merayu masyarakat,oleh masyarakat Yahudi saat itu.
    Berbeda dengan kitab sebelumnya seperti Injil,taurat dan Zabur yang diturunkan kepada Nabi Isa as, Nabi Musa as,dan Nabi Daud as, hanya untuk kaum tertentu, Al-Qur'an adalah kitab yang diturunkan untuk menuntun seluruh umat manusia didunia,karena itu isinya lebih meluas tidak seperti injil,taurat dan Zabur sekarang yang banyak mengalami perubahan yang tidak lagi menunjukan keaslian dari Allah SWT.

    Sekian dari saya,
    Terima kasih
    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh

    BalasHapus
  99. Nama : Arielda Putri Aditya
    NIM : F1071211021
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A1
    Asal : Pontianak

    Masyaa Allah, Terima kasih atas ilmu dan pengetahuan yang telah bapak sampaikan sebelumnya.
    Al-Qur'an merupakan kitab yang diturunkan oleh Allah sebagai penyempurna kitab-kitab sebelumnya dan juga sebagai pedoman hidup umat islam. Iman kepada kitab juga merupakan salah satu rukun iman yang harus kita imani.

    BalasHapus
  100. Nama : Irvan Ariyansyah
    Nim : F1071211004
    Kelas : 1-AI
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Asal Daerah : Mempawah

    Kita sebagai umat islam wajib mengimani adanya kitab-kitab yang diturunkan oleh Allah kepada para Nabi dan Rasulnya sebagai petunjuk bagi umatnya, kitab-kitab tersebut merupakan firman-firman Allah tetapi hanya Al-Quran yang masih terjaga keasliannya, jadi kita sebagai umat islam harus lah selalu mengamalkan apa yang diajarkan dalam al quran dan menjauhi apa yang dilarang.

    BalasHapus

  101. Nama:Nia Daniati
    Nim:F1071211011
    Prodi:pendidikan biologi
    Smester/kelas:1-A1
    Alamat:kayong utara

    Maha besar Allah yang telah menciptakan kitab kitab suci.
    Al-qur'an merupakan salah satu kitab suci yang Allah swt wahyukan kepada Nabi Muhammad saw untuk di sebarkan kepada umat manusia, dan hanya isi dari kitab suci Al-qur'an lah yang masih bertahan kebenarannya. Maka dari itu kita sebagai umat muslim hendaknya selalu membaca al-qur'an dan mengamalkannya sebagai bentuk rasa percaya kita terhadap Allah dan kitab suci al-qur'an.

    BalasHapus


  102. Nama : Sri Wulan Sari
    Nim : F1071211042
    Kelas : Reg A2
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Semester : Ganjil (1)

    Allah menurunkan kitab suci sebagai pedoman hidup manusia di dunia ini hingga menuju akhirat. Kita wajib hukumnya untuk mempercayai dan meyakini kitab suci Allah SWT. Percaya dan meyakini kitab Allah SWT berarti kita perlu mengamalkannya apa yang ada di dalamnya. Umat Islam harus berpegang teguh kepada Al-qur'an dan menjalankan segala sesuatu sesuai dengan pedoman Al-qur'an. Semoga kita selalu menjadikan Al-Qur'an sebagai petunjuk juga selalu membaca dan mengamalkan isinya di kehidupan kita agar kita selamat dunia dan akhirat.

    BalasHapus
  103. Nama : muhammad alfin rizkiandi
    NIM : F1071181055

    kitab suci yang terjamin keasliannya adalah kitab suci al quran . Karena Allah telah berfirman di dalam Al Quran bhwa Allah lah yang akan menjaga keaslin AL Quran. Semoga kita dapat senantiasa membaca memaknai dan mengamalkan ilmu yg di sampaikan dalam alquran

    BalasHapus
  104. Nama :Irna Sari
    NIM:F1071211009
    Prodi: Pendidikan biologi
    Kelas :1-A1
    Asal :NATUNA

    Iman kepada kitab allah termasuk rukun iman ke-3.
    Iman kepada kitab allah artinya meyakini dengan sepenuh hati bahwa allah telah menurunkan kitab kepada nabi dan rasul yang berisi wahyu untuk di sampaikan kepda seluru umat manusia.Al quran adalah kitab yang masih terjamun dan keasliannya,oleh karna itu al quran menjadi ptunjuk bagi manusia secara umum,ptunjuk bagi orang orang brtakwa dan yang beriman.

    BalasHapus

  105. Nama : Angel Acum Diarsih
    Nim : F1071211005
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A1
    Semester : 1

    Kita sebagai umat muslim haruslah percaya bahwa sebelum adanya Al-Quran Allah telah menurunkan Kitab kitab yang lain kepada para Nabi. Tetapi hanya Al-Quran lah yang tidak pernah di ubah isinya. Sebagai umat muslim kita harus senantiasa beriman kepada Al-Quran dan berpegang teguh terhadapnya.

    BalasHapus
  106. Nama : Rosi Desfitri
    Nim : 1071211036
    Kelas : 1-A2(semester 1)
    Prodi:Pendidikan Biologi

    Alquran adalah kitab agama islam yang diturun kan be angsur-angsur melalui malaikat jibril kepada rasul allah yaitu Muhammad saw.
    Dengan turun al-quran semoga kita hidup selalu bepegangan/ berpedoman kepada al-Quran. Dan mengamalkannya di kehidupan sehari-hari.

    BalasHapus
  107. Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh 🙏🏻

    Nama : Ni'mah Rahmayanti
    NIM : F1071211018
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A1
    Asal : Kota Singkawang

    MasyaAllah,
    Seperti yang telah bapak sampaikan, rukun iman yang ketiga adalah percaya kepada kitab-kitab Allah. Allah telah menurunkan Al-Qur'an melalui perantara Nabi Muhammad Saw untuk di jadikan pedoman bagi seluruh umat manusia. Al-Qur'an juga memberikan petunjuk mengenai aturan hidup umat manusia untuk menjaga agama Allah dan sebagainya.

    Sekian dari saya,
    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh 🙏🏻

    BalasHapus
  108. Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

    Nama : Wilma
    NIM : F1071211012
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A1
    Alamat : Kabupaten Sambas

    MasyaAllah ilmu yang bapak berikan memang benar Kitab al-Qur'an inilah yang menjadi pedoman bagi umat islam dan al-Qur'an inilah yang menjadi penyempurna kitab-kitab terdahulu atau sebelumnya. Kita harus mengimaninya dan percaya terdapat pada rukun iman ke-3. Di dalam Al-Qur'an inilah menjelaskan tentang kisah para nabi terdahulu dan Firman-firman Allah yang berisi pedoman hidup. Jika kita selalu membaca bahkan mengamalkan Al-Qur'an ,maka di dalam Kubur al-Qur'an lah yang akan menjadi pelindung kita kelak.

    Sekian yang dapat sampaikan,kurang dan lebihnya mohon maaf.
    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  109. Nama : Aisya Annurulhaq Akdaputri
    NIM : F1071211023
    Kelas : 1-A1
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Semester : 1
    Asal : Pontianak

    Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

    Kita sebagai umat Muslim haruslah meyakini adanya kitab-kitab Allah. Terutama Al-Qur'an, yang merupakan kitab penyempurnaan dari kitab-kitab lainnya. Al-Qur'an juga merupakan satu-satunya kitab yang masih terjamin keasliannya. Semoga kita sebagai umat Muslim bisa terus mengamalkan kandungan Al-Qur'an tersebut di kehidupan sehari-hari.

    BalasHapus
  110. Assalamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuh
    Nama : Doni Hariansah
    NIM : F1071211019
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : IA1
    Asal Daerah : Kabupaten Sambas

    Pertama-tama marilah kita mengucapkan syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kita begitu banyak Nikmat
    Sholawat serta salam tak lupa kita sampaikan kepada Nabi kita yakni Nabi Muhammad SAW

    Alhamdulillah terimakasih pak atas penyampaian materi nya.
    Dalam Al-Qur'an menyebutkan ada 4 kitab suci yang wajib kita percayai yaitu zabur, taurat, Injil, dan Al-Qur'an.
    Seperti yang bapak sampaikan materi nya diatas hanya Al-Qur'an lah yang masih asli dan tidak diubah-ubah seperti kitab-kitab yang lain.
    Dan kita sebagai Muslim menjadikan Al-Qur'an sebagai pedoman hidup untuk mendapatkan kebahagiaan di Dunia maupun Akhirat.
    Sekian dari saya
    Wassalamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuh.

    BalasHapus

  111. Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
    Nama : Ayu Tri Wulandari
    Nim : F1071211007
    Kelas : 1-A1
    Semester : 1
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Asal Daerah : Ketapang

    Terimakasih atas ilmu yang telah bapak berikan pada hari. Rukun iman yang ketiga adalah percaya bahwa adanya kitab-kitab suci Allah, salah satu nya yaitu kitab suci Al-Qur'an. Al- Qur'an adalah kitab suci Allah yang masih terjaga kesucian dan keasliannya karena tidak ada penambahan dan pengurangan (perubahan) dalam kitab suci Al-Qur'an dan hendaknya kita sebagai umat Islam mengamalkan isi dari kitab suci Al-Qur'an tersebut, sekian yang dapat saya sampaikan.
    Wa'alaikumsalam Warahmatullahi Wabarakatuh

    BalasHapus
  112. Nama :Muthia Kumalasari
    NIM : F1071211027
    Kelas : 1-A1
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Asal : Bengkayang

    Terima kasih atas ilmunya Pak. MasyaAllah semoga setelah membaca blog ini kita semakin rajin untuk membaca Al-Qur'an. Al-Qur'an merupakan pedoman dan kitab umat Islam yang mengandung ajaran, petunjuk, pedoman untuk membimbing manusia menuju jalan kebenaran. Beriman kepada Kitab merupakan rukun iman ke-3. Al-Quran adalah kitab umat Islam yang terjaga keasliannya hingga akhir zaman. Semoga hidup kita selalu berpedoman pada Al-Quran.

    BalasHapus

  113. Nama:Armelya Novieyanti
    Nim:F1051211013
    Prodi:Pendidikan Fisika
    Kelas:1 A1

    Masyallah, Beriman Kepada kitab Allah merupakan kewajiban kita sebagai umat islam,karena Al-qur'an merupakan pendoman atau arahan apa yang boleh atau tidak boleh kita lakukan didunia

    Terimakasih atas ilmunya pak,semoga kita sebagai umat manusia senantiasa selalu beriman Kepada Allah dan berada dalam lindungannya

    BalasHapus
  114. Nama: Rifka Elsya Suhardi
    NIM: F1071211022
    Prodi: 1-A1 Pendidikan Biologi

    Terima kasih atas ilmunya yang sangat bermanfaat ini, Pak. Di samping itu Al-Qur'an juga berfungsi sebagai sumber ajaran islam, sumber norma dan hukum islam yang pertama dan utama. Selarasnya semoga kita dapat implementasi dan sebagai petunjuk kita dalam berpikir, berbuat dan beramal didunia ini. Sebagai manusia yang beriman kita harus berusaha untuk belajar, menulis, memahami, mengenal, dan rajin membaca Al-Qur'an. Tidak lupa mengamalkan isi dari kandungan Al-Qur'an didalam kehidupan kita.

    BalasHapus
  115. Nama : Rahmad
    NIM : F1071211046
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas/semester: 1-A2/ganjil

    MasyaAllah, terima kasih Pak atas ilmu yang disampaikan, kita sebagai umat Islam harus meyakini kitab suci Al-Qur'an, wahyu yang diturunkan kepada nabi Muhammad Saw. Sebab Al-Qur'an sebagai petunjuk dan pedoman hidup kita sebagai umat Islam, dan Al-Qur'an ialah kitab yang terjamin keaslian dan kemurniannya, karena Allah telah berfirman dalam Al-Qur'an bahwa Allah lah yang akan menjaga keaslian isi dari Al-Qur'an tersebut. Semoga kita semua termasuk hamba Allah yang taat beribadah kepada-Nya, Aamiin.

    BalasHapus
  116. Nama: Nadia Salsabila
    Nim: f1051211031
    Prodi: pendidikan Fisika
    Fakultas: FKIP
    Kelas:IA2
    Matkul:pendidikan agama Islam

    Kita wajib percaya ada nya kitab kitab Allah sesuai dengan rukun iman ke tiga yaitu percaya kepada kitab Allah.
    Al-Qur'an adalah salah satu kitab suci Allah yang diturunkan kepada nabi Muhammad SAW,rasul nya Allah
    Nabi Muhammad secara langsung mendapat Wahyu dari Allah melalu malaikat Jibril,Al Qur'an merupakan langsung perkataan dari Allah, Al-Qur'an juga tidak berubah ,jika kita membaca Alqur'an dengan baik dan benar kita akan mendapat 10 kebaikan.

    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  117. Nama : Widya Astuti
    NIM : F1071211031
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Semester/kelas : 1-A2

    Al-Qur'an adalah pedoman wajib bagi umat Islam yang tentunya juga harus wajib di imani bagi umat Islam. Tiada kitab yang sempurna kecuali Al-Qur'an. Allah SWT telah mewahyukan Kitab Suci Al-Qur'an kepada Rasulullah untuk disebarkan kepada umat Islam, agar umat islam dapat belajar, memahami, dan mengimani serta menjadikan Al-Qur'an sebagai pedoman hidup. Sehingga hidup lebih teratur, berkah, dan diridhai oleh Allah SWT.
    Semoga kita senantiasa berpegang teguh dan berpedoman kepada Al-Qur'an

    Terima Kasih atas ilmunya pak,
    Semoga selalu dalam lindungan-Nya

    BalasHapus
  118. Nama : Isyatirradhiyah
    NIM. : F1071211030
    Prodi : Pendidikan Biologi/Reg.1-A2/semester 1

    Bismillahirrahmanirrahim
    Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

    Terimakasih atas ilmunya pak. Al-Qur'an yang MasyaAllah masih dijaga keaslinyaan sampai sekarang di peruntukan untuk menjadi pedoman, pandangan hidup sampai hukum dari zaman Nabi Muhammad Saw sampai kiamat. Semuanya ada di dalam kitab suci Alquran. Keyakinan kita terhadap Kalam Allah menjadi salah satu bukti keimanan kita terhadap-Nya. Semoga keimanan kita senantiasa dijaga dan diperkuat. Aamiin

    Sekian dari saya. Wassalamu'alaikum warahmatullahi Wabarakatuh

    BalasHapus
  119. Nama: RIFKI ALDIANSYAH
    NIM: F1071211017
    prodi: Pendidikan biologi
    Kelas: I-AI
    Asal: Kapuas Hulu
    Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.
    Subbhanallah, terima kasih pak ilmu serta pemjabaran nya.
    Menurut saya,penjelasan diatas secara garis besar berbicara tentang Rukun Iman kepada kitab-kitab Allah SWT artinya meyakini dan mempercayai adanya kitab-kitab yang diturunkan oleh Allah SWT.
    Adapun kitab yang diturunkan Allah SWT kepada rasul-Nya antara lain kitab Zabur kepada Nabi Daud AS, kitab Taurat kepada Nabi Musa AS, kitab Injil kepada Nabi Isa AS, dan kitab Al Quran kepada Nabi Muhammad SAW.
    Khususnya Al-Qur'an, saya sebagai umat muslim harus selalu berpedoman kepada kitab Al-Qur'an, karena di dalam kitab suci Allah tersebut terdapat firman-Nya yang memiliki makna untuk membangun kehidupan di dunia menuju akhirat.
    Allhamdulillah, kitab Al-Qur'an tidak pernah diubah isi nya,karena isi dari kitab Al-Qur'an tersebut merupakan wahyu Allah berupa Firman-Nya yang disampaikan melalui malaikat Jibril kepada Nabi Muhammad SAW.
    Berbeda dengan kitab suci Allah yang lain, yaitu zabur, taurat, dan injil. Tiga kitab tersebut sudah diubah oleh para penganut nya. Perubahan yang dilakukan oleh manusia seharusnya tidak diperbolehkan,karena bisa saja niat untuk mengubah isi di dalam kitab suci tersebut tidak baik.
    Maka dari itu, kita harus memaknai apa isi dalam rukun iman ketiga. Para umat islam harus bersyukur karena telah diberikan kitab suci Al-Qur'an,mulai dari zaman rasulullah hingga sekarang. Setiap permasalahan dan peristiwa di dunia ini,terdapat di dalam Al-Qur'an, baik cara menyikapi nya, memaknai nya, dan bersyukur atas nikmat yang Allah berikan, di dalam Surat Al Maidah ayat 48 yang artinya, "Kami telah turunkan kepadamu Al-Qur'an dengan membawa kebenaran, membenarkan apa yang sebelumnya yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain..." (QS. Al-Maidah: 48).
    Jadikan Al-Qur'an sebagai pedoman hidup selama di dunia agar bisa mencapai kebahagiaan di akhirat.
    Sekian yang dapat saya sampaikan.
    Wassalamualaikum warrahmatullahi wabarakatuh.

    BalasHapus
  120. Nama : Alvina Damaiyanti
    NIM : F1051211011
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : 1-A1
    Semester : 1

    MasyaAllah, Terimakasih atas ilmu dan pengetahuan yang telah bapak sampaikan sebelumnya. Iman kepada Kitab Allah SWT merupakan rukun Iman yang ke-3. Sudah seharusnya kita sebagai Umat manusia mengimani kitab yang di turunkan oleh Allah SWT yaitu kitab Al-Qur’an yang di turunkan oleh Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW dengan wahyu tersebut mereka mengajarkan syariat dan agama Allah kepada kita Umat manusia.
    Iman kepada kitab Allah SWT berarti seorang muslim meyakini bahwa semua itu adalah firman Allah. Percaya kepada kitab allah berarti kita perlu mengamalkan apa yang ada di dalam kitab suci tersebut. Kita sebagai Umat Islam harus berpegang teguh kepada Al-qur'an dan menjalankan segala sesuatu sesuai dengan pedoman Al-qur'an.

    Sekian dari saya, Terimakasih

    BalasHapus

  121. Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

    Nama: Lili
    NIM : F1051211026
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Fakultas : Keguruan dan ilmu pendidikan
    Kelas : 1 A1

    Manfaat di Balik Beriman kepada Kitab-Kitab Suci Allah SWT
    Allah SWT menurunkan kitab suci kepada para nabi dan rasul
    Allah SWT menurunkan kitab suci kepada para nabi dan rasul. Mushaf Alquran.
    Republika/Tahta Aidilla
    Allah SWT menurunkan kitab suci kepada para nabi dan rasul. Mushaf Alquran.Allah SWT menurunkan kitab-Nya sebagai petunjuk bagi hamba-Nya dan menjadikan kitab suci mempunyai kedudukan tinggi, dan sebagai rukun agama.Tidak sah imannya seorang hamba kecuali dengan beriman kepada kitab suci yang diturunkan Allah. Pertama,beriman kepada kitab Allah mendatangkan kebahagian dunia akhirat. Dalam kitab-Nya Allah mengatur agar iman seorang hamba berbuah hasil yang terpenting adalah kebahagiaan di dunia dan akhirat. Sebab orang yang tak percaya pada kitab-Nya, maka ia melanggar perintah Allah dan dalam keadaan sangat tersesat. “Barangsiapa yang kufur kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya.” (QS An-Nisa: 136).
    Inilah mengapa Allah mengaitkan iman kepada kitab-Nya dengan iman kepada-Nya dan menjadikan akibat dari ketidakpercayaan pada kitab-Nya menjadi samakin tak percaya pada Allah.
    Kedua, adanya keberkahan dan nikmat yang tak terhingga. Dan di antara buah iman kepada kitab samawi adalah rasa nikmat Allah yang tak terhitung, kerana itu Allah menjadikan kitab-kitab yang membimbingnya kepada jalan yang benar.
    Selain itu buah iman kepada kitab-kitab Allah adalah memberikan rasa nyaman. Mengetahui bahwa Allah memenuhi setiap kebutuhan dan membimbing untuk urusan dunia dan akhirat.
    Ketiga, memberikan kenyamanan dalam hidup dengan bimbingan Allah dalam kitab-Nya. Di antara buah iman dalam kitab-kitab ilahi, sebagai tambahan dari apa yang Dia sebutkan, adalah bahwa hal itu memberi orang percaya perasaan nyaman dan terjamin, mengetahui bahwa Tuhan, telah mengungkapkan kepada setiap orang apa yang sesuai dengan kondisi mereka, memenuhi kebutuhan mereka, dan membimbing mereka untuk apa yang baik untuk urusan mereka di dunia ini dan akhirat.

    Sekian dari saya, wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  122. Nama : Audiva Azhta Prameswar
    NIM : F1071211026
    Semester-Kelas: 1-A1
    Asal : kab.Mempawah
    Al-Qur'an diturunkan Allah sebagai pedoman untuk kehidupan manusia. Kitab suci yang tidak pernah diubah isi nya dengan tangan manusia, kitab yang menceritakan kisah kisah terdahulu, dan menjelaskan pula adanya kitab lain. Semoga kita senantiasa berpegang teguh pada kitab Al-Qur'an

    BalasHapus
  123. Nama : Galuh Asih Kurniasari
    Nim : F1071211013
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A1
    Asal : Kecamatan Bonti Kabupaten Sanggau

    Masya Allah, beriman kepada kitab Allah adalah rukun iman yang ketiga, Al Qur'an sebagai Pedoman Manusia yang sudah jelas dan bisa mengarahkan manusia kejalan Allah, dan hendaklah kita membaca Al Qur'an dan mengamalkan nya.

    BalasHapus

  124. Nama : Nanda Emilia
    NIM : F1071211033
    Kelas : Reg A-2
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Semester : 1 (ganjil)


    Iman kepada kitab-kitab Allah adalah rukun iman yang Ke tiga, kita sebagai umat muslim wajib beriman kepada kitab-kitab Allah. Kitab Al-Quran adalah wahyu yang di turun kan Allah melalui malaikat Jibril kepada Nabi Muhammad SAW, untuk di sampaikan kepada kita sebagai pedoman atau patokan hidup kita agar selamat di dunia dan akhirat. Dan juga Al Quran diturunkan untuk menyempurnakan kitab-kitab yang sebelumnya, dan keaslian ataupun kemurniannya tetap terjaga sampai sekarang. Semoga kita selalu berpegang teguh kepada Al-Quran sebagai pedoman dalam hidup kita agar kita selamat didunia dan akhirat. Terimakasih Pak atas ilmunya hari ini, smoga setelah mamahami dan menelaah ilmu dari Bapak bisa meningkatkan iman dan ketakwaan Saya dan teman” semua kepada Allah SWT.

    BalasHapus
  125. Nama : Putri Maulindah
    NIM : F1051211028
    Kelas : 1 A2
    Prodi : Pendidikan Fisika

    Assalamualaikum warahmatullahi wabarakkatuh

    Masyaallah, Sebelumnya terimakasih atas ilmu yang bapak berikan mengenai beriman kepada kitab-kitab Allah.

    Beriman kepada kitab-kitab Allah adalah salah satu dari 6 rukun iman yang mesti diyakini oleh seorang muslim.
    Hukum beriman kepada kitab-kitab Allah swt adalah fardhu’ain yakni kewajiban atau sesuatu yang punya hukum wajib bagi setiap orang yang beragama Islam.
    Iman kepada kitab-kitab Allah swt menjadi landasan bagi agama kita. Karena, dengan mengimani kitab-kitab Allah, selain percaya akan keagungannya, kita juga percaya atas semua perintah, larangan, serta ajarannya yang diturunkan kepada nabi-nabinya.

    Sekian dari saya, Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

    BalasHapus

  126. Nama : Putri Angginj
    Nim : F1071211015
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A1
    Asal : Segedong,Kab.Mempawah

    Masya Allah, beriman kepada kitab Allah adalah rukun iman yang ketiga, Al Qur'an adalah Pedoman Manusia yang bisa mengarahkan manusia kejalan Allah, dan hendaklah kita membaca Al Qur'an dan mengamalkan nya.

    BalasHapus
  127. Nama : Anggun Lestari
    NIM : F1071211029
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A2
    Semester : 1 (Ganjil)

    MasyaAllah, Iman kepada kitab-kitab Allah SWT merupakan rukun iman yang ketiga, yang memiliki makna percaya dan meyakini bahwa Allah SWT mempunyai kitab yang telah diturunkan kepada para rasul-Nya agar menjadi pedoman hidup bagi umatnya.
    Al-Qur'an merupakan kitab suci bagi umat Islam yang terjamin keasliannya dari sejak diturunkannya hingga akhir zaman. Sangat beruntung bagi kita yang bisa mengamalkan dan mempelajari kandungan yang ada didalam Al-Qur'an. Kita diharapkan agar selalu menjauhi segala larangan-Nya dan mematuhi segala perintah-Nya. Terimakasih pak, atas ilmu yang sangat bermanfaat.

    BalasHapus
  128. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  129. Nama:Meftahudin
    NIM:F1051211006
    Prodi:Pendidikan Fisika

    Masya Allah ilmu yang yelah bapak sampaikan.Saya setuju dengan apa yang telah bapak kemukakan ini telah diterqngkan Pada Sûrah al-Baqarah ayat dua, mengenai petunjuk Alquran, Allah swt. berfirman yang artinya: “Kitab (Al Quran) ini tidak ada keraguan padanya, petunjuk bagi orang-orang yang bertaqwa…”

    BalasHapus
  130. Bismillah
    Nama: Piyona
    NIM: F1051211037
    Kelas : 1A2
    Prodi: Pendidikan Fisika

    Maa syaa Alloh, Jazaakallahu Khairan atas ilmu nya pak

    Benar sekali
    Iman terhadap kitab suci merupakan salah satu landasan agama kita. AllahTa`ala berfirman yang artinya: “Bukanlah menghadapkan wajahmu ke arah timur dan barat itu suatu kebajikan. Akan tetapi, sesungguhnya kebajikan itu ialah beriman dengan Allah, hari Kemudian, malaikat-malaikat, kitab-kitab, nabi-nabi….”
    (QS. Al-Baqarah: 177)

    Rasulullah ketika ditanya oleh Jibril `alaihis salam tentang iman, beliau menjawab:“(Iman yaitu) Engkau beriman dengan Allah, para Malaikat, kitab-kitab-Nya, para rasul-Nya, hari akhir, dan beriman dengan takdir yang baik dan buruk.”
    (HR. Bukhari dan Muslim)

    Barakallahu fiikum


    BalasHapus
  131. Nama: Putri Natasya
    NIM : F1071211034
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A2
    Semester : Ganjil 2021/2022 ( Semester 1)


    MasyaAllah, Beriman kepada kitab-kitab Allah merupakan rukun iman yang ketiga. Sebagai umat Islam kita wajib percaya dan meyakini adanya kitab-kitab suci yang membuat ajaran tauhid, ajaran keesaan Allah yang menjadi esensi semua kitab-kitab suci. Kita sebagai umat muslim harus selalu berpegang teguh pada kitab suci Al-Qur'an, Karena Al-Qur'an sebagai petunjuk dan pedoman hidup kita. Al-Quran merupakan kitab suci bagi umat Islam yang terjamin keasliannya dari sejak diturunkannya hingga akhir zaman. Kita sebagai umat Islam harus mempelajari dan mengamalkan kandungan yang ada didalam Al-Qur'an. Dengan adanya kitab-kitab Allah SWT ini, manusia dapat membedakan mana yang benar dan mana yang salah. Semoga kita selalu senantiasa melaksanakan perintah Allah SWT dan menjauhi larangan-Nya.
    Terima kasih pak, atas ilmu yang sangat bermanfaat.

    BalasHapus
  132. NAMA : JIHANSYAH
    NIM : F1051211036
    PRODI : PENDIDIKAN FISIKA
    KELAS : 1A2


    Bismillahirrahmanirrahim
    Saya setuju dengan apa yang di sampaikan. Sebagai umat yang beragama Islam kita harus mengimani kitab-kitab suci yang diturunkan oleh Allah
    Iman kepada kitab-kitab Allah SWT adalah meyakini dengan sepenuh hati bahwa Allah SWT telah menurunkan kitab-kitab-Nya kepada rasul-rasul-Nya untuk disampaikan kepada umatnya sebagai pedoman hidup bagi umat Islam untuk meraih kebahagiaan dunia dan akhirat.
    Al-Qur'an merupakan penyempurna syariat-syariat sebelumnya, sebagaimana firman Allah SWT di dalam Surat Al Maidah ayat 48 yang artinya, "Kami telah turunkan kepadamu Al-Qur'an dengan membawa kebenaran, membenarkan apa yang sebelumnya yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain..." (QS. Al-Maidah: 48).
    Syaikh Abu Bakar Jabir al-Jaza'iri menyebut ada sejumlah ayat di dalam Al Quran yang menjadi dalil naqli Iman kepada Kitab Allah. Antara lain, firman Allah SWT di dalam Al Quran surat An-Nisa ayat 136 berikut ini:
    Artinya: "Hai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah, Rasul-Nya dan kepada kitab (Al Quran) yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta kitab yang Allah turunkan sebelumnya. Barangsiapa yang kafir kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya.

    BalasHapus
  133. Nama : Sugiyanto
    NIM : F1071211048
    Prodi : Pendidokan Biologi
    Kelas / Semester : Reguler 1 A2 / 1
    Asal : Teluk Batang Kabupaten Kayong Utara
    Assalamualaikum warahmatullah hiwabarakatuh
    Kita sebagai umat Islam harus meyakini adanya Kitab Suci yang diturunkan allah SWT kepada Rasul Rasulnya melalui Malikat Jibril. Meyakini atau beriman kepada kitab suci termasuk rukun iman yang ketiga tentu sebagai seorang muslim kita sangat wajib mengimani kitab suci terutama kitab suci umat Islam yaitu Alquran yang diturunkan oleh Allah kepada rasulnya yaitu Rasul Muhammad SAW.Alquran adalah satu-satunya kitab suci yang dijaga keasliannya atau kesuciannya tidak ada seorangpun yang mampu mengubah isinya karena di naga oleh Allah SWT. Alquran berisi Firman Firman Aah SWT tdntu sebagai seorang Muslim harus berpegang teguh atau beriman kepada Al Quran untuk landasan hidup di Dunia ini agar bisa membedakan mana yang baik dan mana yang buruk untuk kelak menuju Akhirat yaitu kehidupan yang Abadi

    Sekian yang dapat Saya
    sampaikan

    Wassalamualaikum warahmatullah hiwabarakatuh

    BalasHapus
  134. NAMA : ACHMAD DWI JUNIARTO
    NIM : F1051211006
    FAKULTAS : KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
    PRODI : PENDIDIKAN FISIKA
    SEMESTER : 1

    ASSALAMUALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATUH
    masyaallah beriman kepada kitab allah merupakan salah satu kewajiban kita sebagai umat islam setelah sholat lima waktu. karena AL-QUR'AN memberikan kenyamanan dalam hidup dengan bimbingan Allah dalam kitab-Nya. Di antara buah iman dalam kitab-kitab ilahi, sebagai tambahan dari apa yang Dia sebutkan, adalah bahwa hal itu memberi orang percaya perasaan nyaman dan terjamin, mengetahui bahwa Tuhan, telah mengungkapkan kepada setiap orang apa yang sesuai dengan kondisi mereka, memenuhi kebutuhan mereka, dan membimbing mereka untuk apa yang baik untuk urusan mereka di dunia ini dan akhirat.

    وَأَنْزَلْنَا إِلَيْكَ الْكِتَابَ بِالْحَقِّ مُصَدِّقًا لِمَا بَيْنَ يَدَيْهِ مِنَ الْكِتَابِ وَمُهَيْمِنًا عَلَيْهِ ۖ فَاحْكُمْ بَيْنَهُمْ بِمَا أَنْزَلَ اللَّهُ ۖ وَلَا تَتَّبِعْ أَهْوَاءَهُمْ عَمَّا جَاءَكَ مِنَ الْحَقِّ ۚ لِكُلٍّ جَعَلْنَا مِنْكُمْ شِرْعَةً وَمِنْهَاجًا ۚ وَلَوْ شَاءَ اللَّهُ لَجَعَلَكُمْ أُمَّةً وَاحِدَةً وَلَٰكِنْ لِيَبْلُوَكُمْ فِي مَا آتَاكُمْ ۖ فَاسْتَبِقُوا الْخَيْرَاتِ ۚ إِلَى اللَّهِ مَرْجِعُكُمْ جَمِيعًا فَيُنَبِّئُكُمْ بِمَا كُنْتُمْ فِيهِ تَخْتَلِفُونَ

    “Dan Kami telah turunkan kepadamu Alquran dengan membawa kebenaran, membenarkan apa yang sebelumnya, yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain itu; maka putuskanlah perkara mereka menurut apa yang Allah turunkan dan janganlah kamu mengikuti hawa nafsu mereka dengan meninggalkan kebenaran yang telah datang kepadamu. Untuk tiap-tiap umat diantara kamu, Kami berikan aturan dan jalan yang terang. Sekiranya Allah menghendaki, niscaya kamu dijadikan-Nya satu umat (saja), tetapi Allah hendak menguji kamu terhadap pemberian-Nya kepadamu, maka berlomba-lombalah berbuat kebajikan. Hanya kepada Allah-lah kembali kamu semuanya, lalu diberitahukan-Nya kepadamu apa yang telah kamu perselisihkan itu.” selain itu didalam AL-QUR'AN juga ada keberkahan dan nikmat yang tak terhingga. Dan di antara buah iman kepada kitab samawi adalah rasa nikmat Allah yang tak terhitung, kerana itu Allah menjadikan kitab-kitab yang membimbingnya kepada jalan yang benar.

    Selain itu buah iman kepada kitab-kitab Allah adalah memberikan rasa nyaman. Mengetahui bahwa Allah memenuhi setiap kebutuhan dan membimbing untuk urusan dunia dan akhirat.
    sekian wassalamuallaikum warahmatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  135. Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
    Nama : Sidik Wijaya
    NIM : F1051211046
    Prodi : pendidikan Fisika

    Alhamdulillah, masya Allah subhanallah. Nikmat Tuhanmu yang manakah yang engkau dustakan. Sesungguhnya Allah SWT telah menurunkan pedoman yang suci bagi manusia. Dan Allah menjamin kesucian nya dan menjaganya. Al-quran ialah pedoman bagi manusia yang mau mengamalkan nya yang mau membacanya. Dan rugilah mereka yang mendustakan Allah rasul serta kitab sucinya. Mereka rugi di dunia serta diakhirat.
    Sekian komentar saya wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  136. Nama: Dimas Ananda Virda
    NIM: F1071211038
    Prodi: Pendidikan Biologi
    Kelas : REG 1-A2

    Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

    Kita sebagai umat Muslim harus percaya dan meyakini Kitab - Kitab Allah Subhanahu wa Ta'ala, karena termasuk kerukun iman umat muslim yang ke-3. Al- Qur'an merupakan kitab suci umat Muslim yang merupakan wahyu Allah Subhanahu wa ta'ala yang disampaikan lewat perantara Malaikat Jibril kepada Baginda Nabi Muhammad Rasulullah SAW, yang fungsi tujuannya sebagai pedoman dan tuntunan hidup umat Islam. Sebelum diturunkannya Al - Qur'an, terdapat beberapa kitab yang sebelumnya telah diturunkan, hal ini disampaikan secara langsung oleh isi kandungan ayat Al-Quran , yaitu Kitab Zabur diturunkan ke Nabi Daud, Kitab Taurat diturunkan ke Nabi Musa, Kitab Injil yang diturunkan Ke Nabi Isa. Namun Ketiga Kitab tersebut dalam perjalanan sejarah, kecuali Kitab Suci Al-Qur'an telah banyak diubah, tidak sesuai dengan firman-firman Allah yang asli sebagaimana disampaikan Malaikat Jibril kepada Rasul - Rasul yang terdahulu.

    Syukron Jazakallah Khairan
    Terimakasih Ilmunya Bapak, semoga kita semua bisa lebih mencintai dan meyakini kitab Allah Subhanahu wa ta'ala, khususnya Kitab Suci Al -Qur'an bagi umat - umat Muslim dan dapat kita baca, pahami, dan diamalkan dalam kehidupan sehari-hari.

    BalasHapus
  137. Nama : Farah Sada Andina
    NIM : F1051211047
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : I A2

    Al-Qur'an diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW melalui perantara malaikat Jibril kepada umat islam untuk dijadikan pedoman dalam kehidupan di dunia dan di akhirat. Iman kepada kitab Allah merupakan rukun iman yang ketiga. Kita sebagai umat islam harus berpegang teguh kepada Al-Qur'an. Karena di dalam Al-Quran kita sudah dijelaskan mana perbuatan yang baik dan mana perbuatan yang buruk, serta peringatan-peringatan agar terus bertakwa kepada Allah. Dengan membaca, mempelajari, dan mengamalkan isi yang ada di dalam Al-Quran, akan membuat kita semakin yakin bahwa agama islam adalah agama yang memang harus di anut, dan membawa kita ke jalan yang lurus.

    BalasHapus
  138. Nama : Nur Salsabila
    NIM : F1071211049
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas/Semester : Reg 1_A2/1
    Asal Sekolah : SMA N 3 SKW

    Assamuallikun
    Bismillah
    Kita suci Al-Qur an adalah kita suci yang paling sempurna yang di turunkan untuk menyempurnakan kitak sebelumnya. Disana berbagai pedoman hidup serta aturan hidup telah dijabarkan. Mana hal yang batil dan hal yang benar. Kita harus perbedoman pada Al Quran. Dan jangan jadi manusia yang rugi yang tidak berpedoman dan tidak percaya pada isi Al Quran. Di dalam rukun iman Al -Quran juga termasuk rukun iman yang ke 3. Maka jangan ragukan lagi Al Quran itu.

    BalasHapus
  139. Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

    Nama: Sulistyawati
    Nim: F1051211054
    Kelas: 1A-2
    Prodi: Pendidikan Fisika

    Terima kasih pak atas ilmunya.
    Keyakinan kepada kitab-kitab suci merupakan Rukun Iman ketiga. kita sebagai umat didunia ini sudah dituntut untuk yakin dengan kitab suci yg diturunkan, apalagi Al-Qur'an. kita diwajibkan untuk mempelajari ilmu dari Al-Qur'an, banyak terdapat ajaran dan larangan didalam Al-Qur'an dan sebaiknya kita sebagai umat Islam mendekatkan diri kepada yang maha kuasa seperti yang dijelaskan dalam Al-Qur'an dan menjauhkan diri dari yg dijelaskan juga dalam Al-Qur'an.

    Sekian dari saya, terima kasih
    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  140. NAMA : Sucy Indah Lestari
    NIM : F1071211055
    KELAS : REG 1 A-2
    PRODI : Pendidikan Biologi
    ASAL : Semitau, Kab. Kapuas Hulu

    Saya sependapat dengan penjelasan bapak.Kitab kitab turun sebagai wahyu allah kita umat muslim harus percaya dan meyakini adanya kitab kitab tersebut.
    Al- Quran diturunkan untuk kita imani menjadi pedoman dan petunjuk kehidupan Al-Quran tidak dapat dimasukkan campur tangan manusia seperti kitab kitab lainnya yang isinya banyak berubah. Al-Quran asli tanpa penambahan dan kekurangan maka dari itu kita sebagai umat muslim berpedoman padamya dalam segala hal dengan kehidupan kita ini. Jalan yang benar dan selalu menjauhi larangan Allah serta melakukan segala perintahnya seperti yang dituliskan dalam Al-Quran dapat membawa kita unat manusia menuju surganya Allah.

    Sekian Penjelasan dari saya kurang lebihnya terima kasih Assalamualikum Warahmaturllahi Wabarakatuh.

    BalasHapus
  141. Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

    Nama : Feren Setya Ningsih
    NIM : F1051211044
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : IA2

    MasyaAllah, saya sangat setuju yang bapak sampaikan.
    Iman kepada kitab Allah SWT merupakan rukun iman yang ketiga. Umat Islam harus berpegang teguh kepada Al-qur'an.
    Al-Qur'an merupakan penyempurna syariat-syariat sebelumnya, sebagaimana firman Allah SWT di dalam Surat Al Maidah ayat 48 yang artinya, "Kami telah turunkan kepadamu Al-Qur'an dengan membawa kebenaran, membenarkan apa yang sebelumnya yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain..." (QS. Al-Maidah: 48).

    Syaikh Abu Bakar Jabir al-Jaza'iri menyebut ada sejumlah ayat di dalam Al Quran yang menjadi dalil naqli Iman kepada Kitab Allah. Antara lain, firman Allah SWT di dalam Al Quran surat An-Nisa ayat 136.
    Artinya: "Hai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah, Rasul-Nya dan kepada kitab (Al Quran) yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta kitab yang Allah turunkan sebelumnya. Barangsiapa yang kafir kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya.

    Sekian dari saya, mohon maaf apabila terdapat kesalahan dan kata-kata yang kurang berkenan.

    Wassalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

    BalasHapus
  142. Nama : Fazrika Syafharla
    NIM : F1071211032
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A2 (Semester 1)

    MasyaAllah, Alquran mengandung pelajaran yang baik untuk dijadikan penuntun dalam pergaulan antara satu golongan manusia, antara keluarga dengan sesama, antara murid dengan guru, antara manusia dengan manusia dengan Tuhan. Kita Sebagai umat muslim harus selalu beriman kepada Al-Qur'an. Mempelajari dan memahami isi dari kandungan Al-Qur'an. Dengan kita beriman atau yakin kepada kitab Allah akan mendatangkan kebahagiaan dunia akhirat, serta adanya keberkahan dan nikmat yang tak terhingga.

    BalasHapus
  143. Nama : Putri Yolasari
    NIM : F1071211044
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : I A-2

    Masya Allah, terimakasih Ustadz telah berbagi ilmu melalui artikel ini. Mudah dipahami dan diingat oleh kami.

    Allahu Akbar, kita sebagai ummat wajib meyakini adanya kitab-kitab suci sebagai Rukun Iman ketiga karena didalamnya terkandung wahyu Allah. Kitab suci itu terdiri dari Zabur, Taurat, Injil, dan Al-Qur'an. Selain itu, setelah saya membaca artikel ini, saya begitu kagum karena Islam memiliki Al-Qur'an sebagai kitab suci yang masih asli memuat Wahyu Ilahi. Maka segala ajaran, petunjuk, dan pendoman kehidupan ummat Islam yang ada pada Al-Qur'an adalah kebenaran yang wajib ummat Islam teladani. Semoga kita selalu istiqamah di jalan Allah dan dapat memetik nilai-nilai kehidupan yang ada pada Al-Qur'an untuk diterapkan dikeseharian kita.

    BalasHapus

  144. Nama: Kurnia Hendra Yani
    NIM : F1051211024
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : 1 A1 Reg.A
    Matkul : Pendidikan Agama
    Islam

    Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh

    Subhanallah Allah sungguh luar biasa dimana ia menciptakan seluruh yang dia buat bahkan kitab suci atau pedoman setiap masing2 umat saja harus kita taati atau imani sebagaimana yang termasuk rukun iman kita yang ke-4.

    Walaupun beda2 kitab yang Allah buat dan kita sebagai umat Islam yang hanya menganut atau memakai kitab Al-quran tapi kita harus percaya juga tentang kitab yang lain seperti inji,Zabur,dan taurat.
    Dimana di dalam Al-Qur'an juga menjelaskan iman manusia pada kitab yang tertulis di surah an-nisa ayat 136 " Wahai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dan kepada kitab yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya, serta kitab yang Allah turunkan sebelumnya".

    Sekian dari saya kurang lebihnya mohon maaf....
    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh

    BalasHapus
  145. Nama: Wafik Azizah
    NIM: F105121105
    Prodi: pendidikan fisika
    Kelas: lA2

    Bismillahirrahmanirrahim..
    Masyaallah, terimakasih atas ilmu yang bapak berikan, saya sangat setuju dengan persyaratan tersebut, iman kepada kitab suci Al-Qur'an merupakan bagian dari rukun iman dan wajib hukumnya bagi kita umat Islam meyakininya. Al-Qur'an merupakan kitab penyempurna dari kitab-kitab sebelumnya yaitu taurat, Zabur dan Injil, seperti yang terdapat pada firman Allah SWT berikut,
    Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman yang artinya:
    "Dan Kami telah menurunkan Kitab (Al-Qur'an) kepadamu (Muhammad) dengan membawa kebenaran, yang membenarkan kitab-kitab yang diturunkan sebelumnya dan menjaganya,......................"
    (QS. Al-Ma'idah 5: Ayat 48)

    BalasHapus
  146. Nama : Lusiana Saputri
    Nim : F1051211021
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : A 1A

    Bismillah,
    Setiap muslim harus mengimani kitab-kitab yang diturunkan oleh Allah SWT
    Percaya dengan kitab Allah SWT berarti kita perlu mengamalkannya apa yang ada di dalam kitab suci tersebut. Umat Islam harus berpegang teguh kepada Al-qur'an dan menjalankan segala sesuatu sesuai dengan pedoman Al-qur'an.
    Al-Qur'an merupakan penyempurna syariat-syariat sebelumnya, sebagaimana firman Allah SWT di dalam Surat Al Maidah ayat 48 yang artinya, "Kami telah turunkan kepadamu Al-Qur'an dengan membawa kebenaran, membenarkan apa yang sebelumnya yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain..." (QS. Al-Maidah: 48).
    Beriman kepada kitab-kitab Allah hukumnya wajib. Kitab Al-Qur'an diberikan kepada Nabi Muhammad Saw. Isinya memuat tentang syariat yang menghapus sebagian isi kitab-kitab terdahulu yang sudah tidak relevan lagi dengan zamannya.

    Terimakasih pak.

    BalasHapus
  147. Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh...

    Nama : Nambisas Arum Kusuma Ayu
    NIM : F1071211052
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas :1-A2
    Asal Sekolah : SMAN 1 Tanjungpinang, Kepulauan Riau

    Kitab suci adalah wahyu yang diturunkan oleh para rasul dari Allah yang berisi firman yang digunakan sebagai pedoman hidup didunia. Wahyu adalah firman Allah yang disampaikan melalui perantara malaikat jijik kepada orang yang terpilih untuk meneruskan kepada manusia lain sebagai pegangan hidup.
    Firman Allah banyak mengandung banyak pelajaran hidup. Ada 4 kita yang diturunkan Allah. Kitab Al Qur'an diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW yang di dalamnya mengandung ilmu tauhid sebagai pedoman umat muslim dibumi. Kitab zaman diturunkan kepada Nabi Daud a.s, Nabi Musa a.s memegang kitab Taurat, Injil diturunkan pada Nabi Isa a.s. Malaikat yang bertugas menyampaikan wahyu Allah adalah jilbril. Kitab Al Qur'an merupakan kitab esmosi dari kitab sebelumnya.

    Maka yakinilah segala kitab Allah khususnya Al Qur'an yang sudah memiliki kebenaran agar kelak dirimu tidak disebutkan oleh dunia yang fanatik, dan ketahuilah bahwa Al Qur'an adalah kitab yang tidak dapat ditambah atau dikurangi isinya.

    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

    BalasHapus
  148. Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh
    Nama: Cici Rahmayani
    NIM: F1071211006
    Prodi: Pendidikan Biologi
    Kelas: 1-A1
    Semester: 1
    Alamat: Kab.Kayong Utara
    Masyaallah segala puji bagi Allah Tuhan semesta alam dan dengan segala firman-nya , Allah yang telah menurutkan kitab suci Al-Qur'an , sebagai kitab suci bagi umat Islam dan sebagai pedoman hidup umat muslim di dunia agar tidak tersesat dan menyimpang dari ajaran Allah ,kitab yang diwahyukan kepada sosok yang mulia ialah Baginda Nabi besar Muhammad SAW yang menjadi sosok panutan dan menjadi contoh untuk kita semuanya ,dengan membaca teks diatas semoga kita selalu mengingat tentang keesaan Allah SWT dan selalu mengingatnya ,serta kita menjadi orang-orang yang selalu berada dalam lindungan Allah SWT , Amin ya rabbal Alamin

    BalasHapus

  149. Nama: Dea Roihatul Jannah
    NIM : F1051211014
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : 1 A 1
    Matkul : Pendidikan Agama
    Islam

    Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh

    Masya Allah, terimakasih Ustadz telah berbagi ilmu melalui artikel ini. Mudah dipahami dan diingat oleh kami.
    Setiap muslim harus mengimani kitab-kitab yang diturunkan oleh Allah SWT yakni kitab Zabur kepada Nabi Daud AS, kitab Taurat kepada Nabi Musa AS, kitab Injil kepada Nabi Isa As dan Al quran kepada Nabi Muhammad SAW, iman kepada kitab Allah SWT adalah rukun iman yang ketiga.
    Syaikh Abu Bakar Jabir al-Jaza'iri dalam Kitab Minhajul Muslim mengatakan, iman kepada kitab Allah berarti seorang muslim meyakini bahwa semua itu adalah firman Allah SWT (Kalamullah). Kitab-kitab tersebut diturunkan kepada RasulNya, agar dengan wahyu tersebut mereka mengajarkan syariat dan agama Allah kepada manusia.

    Percaya dengan kitab Allah SWT berarti kita perlu mengamalkannya apa yang ada di dalam kitab suci tersebut. Umat Islam harus berpegang teguh kepada Al-qur'an dan menjalankan segala sesuatu sesuai dengan pedoman Al-qur'an. Al-Qur'an merupakan penyempurna syariat-syariat sebelumnya, sebagaimana firman Allah SWT di dalam Surat Al Maidah ayat 48 yang artinya, "Kami telah turunkan kepadamu Al-Qur'an dengan membawa kebenaran, membenarkan apa yang sebelumnya yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain..." (QS. Al-Maidah: 48).
    Dalil Naqli Iman kepada Kitab Allah
    Syaikh Abu Bakar Jabir al-Jaza'iri menyebut ada sejumlah ayat di dalam Al Quran yang menjadi dalil naqli Iman kepada Kitab Allah. Antara lain, firman Allah SWT di dalam Al Quran surat An-Nisa ayat 136 berikut ini:

    يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُوٓا۟ ءَامِنُوا۟ بِٱللَّهِ وَرَسُولِهِۦ وَٱلْكِتَٰبِ ٱلَّذِى نَزَّلَ عَلَىٰ رَسُولِهِۦ وَٱلْكِتَٰبِ ٱلَّذِىٓ أَنزَلَ مِن قَبْلُ ۚ وَمَن يَكْفُرْ بِٱللَّهِ وَمَلَٰٓئِكَتِهِۦ وَكُتُبِهِۦ وَرُسُلِهِۦ وَٱلْيَوْمِ ٱلْءَاخِرِ فَقَدْ ضَلَّ ضَلَٰلًۢا بَعِيدًا
    Disebutkan juga di dalam Al Quran surat Ali Imran ayat 2 - 4.

    ٱللَّهُ لَآ إِلَٰهَ إِلَّا هُوَ ٱلْحَىُّ ٱلْقَيُّومُ
    Surat Ali Imran ayat 3

    نَزَّلَ عَلَيْكَ الْكِتَابَ بِالْحَقِّ مُصَدِّقًا لِمَا بَيْنَ يَدَيْهِ وَأَنْزَلَ التَّوْرَاةَ وَالْإِنْجِيلَ

    Surat Ali Imran ayat 4

    مِن قَبْلُ هُدًى لِّلنَّاسِ وَأَنزَلَ ٱلْفُرْقَانَ ۗ إِنَّ ٱلَّذِينَ كَفَرُوا۟ بِـَٔايَٰتِ ٱللَّهِ لَهُمْ عَذَابٌ شَدِيدٌ ۗ وَٱللَّهُ عَزِيزٌ ذُو ٱنتِقَامٍ

    Beriman kepada kitab-kitab Allah hukumnya wajib. Kitab Al-Qur'an diberikan kepada Nabi Muhammad Saw. Isinya memuat tentang syariat yang menghapus sebagian isi kitab-kitab terdahulu yang sudah tidak relevan lagi dengan zamannya.
    Sekian dari saya, terimakasih.
    Wassalamualikum warahmatullahi wabarakatu

    BalasHapus
  150. Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

    Nama: Melyani
    Nim: F1051211018
    Prodi: Pendidikan Fisika
    Kelas: A 1A

    Masyaallah, Sebelumnya terimakasih atas ilmu yang bapak berikan mengenai beriman kepada kitab-kitab Allah.

    al-Qur'an bagi umat Islam adalah pedoman, petunjuk hidup. al-Qur'an adalah kurap suci yang memiliki keaslian murni dari Allah SWT yang diturunkan atau diwahyukan kepada nabi Muhammad Saw melalui Jibril, yang kemudian menjadi pedoman hidup umat islam. Iman kepada kitab Allah merupakan rukun iman yang ketiga. jadi kita sebagai umat muslim harus mempelajari dan mengamalkan kandungan yang ada dalam Al-Qur'an.

    Sekian penjelasan dari saya, assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  151. Nama : Rendi Ihza Pahlupi
    Nim : F1071211053
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : Reg 1-A2
    Semester : 1

    Kita sebagai umat muslim hendak nya, menjadikan al Quran tidak hanya sebagai pegangan saja, tapi juga pedoman dan arahan hidup kita , dan tak lupa hadis hadis yang sahih sebagai tambahan, agar kita tidak tersesat dari jalan yang benar dan bisa keluar dari ke jahiliyahan amiin.

    BalasHapus

  152. Nama:Muhammad Fahrizal Arya Pratama
    NIM:F1052211001
    Prodi:Pendidikan Fisika
    Kelas:1B(PPAPK)

    Bissmillah
    Sebagai umat musli kita wajib ngimani kitab suci umat Islam yaitu Al-Qur'an. Al-Qur'an Adalah penyempurna seluruh kitab kitab suci yang lain yaitu taurat, zabur, injil. Karena Allah SWT memberi ganjaran pahala yang sangat besar kepada orang orang yang melantunkan ayat-ayatnya dengan baik. Al-Qur'an itu diturunkan kepada baginda Nabi Muhammad SAW penutup para nabi dan rasul dan sebagai penyempurna seluruh akhlak umatnya. Seperti dalam firman Allah Q.S, Al-Qodar ayat 1, artinya sesungguhnya kami telah menurunkannya (Al-Qur'an) pada malam qadar (malam kemulian) yaitu Ramadhan. Dan Al-Qur'an itu tidak diturun kan secara langsung melainkan secara ber ansur ansur selama 22 Tahun 2 Bulan dan 22 Hari. Ada beberapa ayat yang menjelaskan bahwa Al-Qur'an diturunkan secara beransur-ansur yaitu Dan Al Qur'an itu telah Kami turunkan dengan berangsur-angsur agar kamu membacakannya perlahan-lahan kepada manusia dan Kami menurunkannya bagian demi bagian.” (QS. al-Isra' [17]:106).
    Maka dari itu ayo selalu mengamal kan isi Al-Qur'an karna Al-Qur'an adalah petunjuk hidup bagi umat muslim dan membaca bernilai pahala.

    Wassaalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh..

    BalasHapus
  153. Nama : Mitha
    NIM : F1071211040
    Kelas : Reg 1-A2
    Prodi : Pendidikan Biologi

    Masya Allah, terima kasih pak atas ilmu yang telah disampaikan.
    Kitab-kitab suci Allah adalah pedoman bagi umat yang beragama. Sebagai umat Islam kita wajib meyakini adanya kitab-kitab suci yang memuat ajaran tauhid. Al-Qur'an merupakan kitab agama islam yang wajib kita amalkan dan dipahami kandungannya serta menjadikannya pedoman dalam kehidupan. Dengan ini umat islam mengetahui kebenaran yang ada di dunia dan akhirat maka dari itu umat islam berlomba-lomba mengejar kebajikan.

    BalasHapus
  154. Nama : Desi Rianita
    NIM : F1071211008
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A1
    Asal sekolah : SMAN 1 JAWAI SELATAN

    Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh
    Barakallahu laka fiih atas ilmunya pak
    Al-Qur'an merupakan (Kalamullah) yang artinya perkataan Allah, yang berasal dari Allah dan akan kembali ke pada Allah. Kita sebagai manusia harus meyakini bahwa Allah telah menurunkan kitab-kitab kepada Rasul-Nya yang berisikan perintah, larangan, janji, ancaman dan apa yang dikehendaki oleh Allah terhadap makhluk-Nya, serta didalamnya terdapat petunjuk dan cahaya. Allah berfirman :
    QS Al-Ma'idah : 48
    Dan Kami telah turunkan kepadamu Al Quran dengan membawa kebenaran, membenarkan apa yang sebelumnya, yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain itu; maka putuskanlah perkara mereka menurut apa yang Allah turunkan dan janganlah kamu mengikuti hawa nafsu mereka dengan meninggalkan kebenaran yang telah datang kepadamu. Untuk tiap-tiap umat diantara kamu, Kami berikan aturan dan jalan yang terang. Sekiranya Allah menghendaki, niscaya kamu dijadikan-Nya satu umat (saja), tetapi Allah hendak menguji kamu terhadap pemberian-Nya kepadamu, maka berlomba-lombalah berbuat kebajikan. Hanya kepada Allah-lah kembali kamu semuanya, lalu diberitahukan-Nya kepadamu apa yang telah kamu perselisihkan itu,
    Maka dari itu tidak dibenarkan melaksanakan hukum apapun dari hukum kitab-kitab terdahulu, kecuali hukum Al Qur'an
    Sekian dari saya. Jika ada salah kata saya mohon maaf.

    BalasHapus
  155. Nama : Wafa Nafiah
    NIM : F1071211024
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A1

    Masya Allah. Sebagai umat islam kita wajib meyakini kitab suci yang telah diturunkan oleh Allah, kitab suci tersebut adalah Taurat, Zabur, Injil, dan Al-Qur'an. Allah menyampaikan wahyu kepada Nabi Muhammad SAW untuk menjadikan Al-Qur'an sebagai pedoman hidup manusia agar tidak terjerumus dalam kesesatan.

    BalasHapus
  156. Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh
    Nama : Alpina Damayanti
    NIM : F1071211041
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : I-A2

    Wajib bagi seorang muslim untuk menyakini kitab kitab suci. Seperti yang kita ketahui bahwa terdapat 4 kitab suci yang diturunkan kepada Rasul Rasul Nya. Kita sebagai orang muslim yang berpedoman pada kitab Al-Qur'an yang diberikan kepada nabi Muhammad Saw sebagai Rasul. Kita sepatutnya bersyukur karena telah terlahir sebagai seorang muslim. Karena seperti yang saya baca diatas , dari keempat kitab yang telah Allah turunkan hanya Al-Qur'an yang terjamin keasliannya sedangkan yang ketiga kitab lainnya telah ditambah dan dikurangi isinya oleh pemimpin atau pemeluk kitab tersebut.
    Sekian dari saya dan terima kasih atas ilmu yang bermanfaat pak.
    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  157. Nama : WIWIN SULISTYOWATI
    NIM : F1052211002
    Prodi/kelas : Pendidikan Fisika/PPAPK
    Hari/tanggal : Selasa, 14 September 2021.

    Assalamualaikum warahmatullahi Wabarakatu.
    Subhanallah Wallahu Akbar. Bismillahirrahmanirrahim
    Terima kasih banyak atas ilmu yang telah bapak sampaikan tentang keyakinan pada kitab-kitab suci Allah. Seperti yang kita ketahui bahwa beriman kepada kitab Allah merupakan salah satu rukun iman dalam Islam yang wajib kita imani. Dalil naqli iman kepada kitab Allah dapat kita lihat dalam Q.S Ali Imran ayat 3 dan 4 yang berbunyi:

    نَزَّلَ عَلَيْكَ الْـكِتٰبَ بِا لْحَقِّ مُصَدِّقًا لِّمَا بَيْنَ يَدَيْهِ وَاَ نْزَلَ التَّوْرٰٮةَ وَا لْاِ نْجِيْلَ .
    مِنْ قَبْلُ هُدًى لِّلنَّا سِ وَاَ نْزَلَ الْفُرْقَا نَ ۗ اِنَّ الَّذِيْنَ كَفَرُوْا بِاٰ يٰتِ اللّٰهِ لَهُمْ عَذَا بٌ شَدِيْدٌ ۗ وَا للّٰهُ عَزِيْزٌ ذُو انْتِقَا مٍ 

    Artinya :
    "Dia menurunkan Kitab (Al-Qur'an) kepadamu (Muhammad) yang mengandung kebenaran, membenarkan (kitab-kitab) sebelumnya, dan menurunkan Taurat dan Injil, sebelumnya sebagai petunjuk bagi manusia, dan Dia menurunkan Al-Furqan. Sungguh, orang-orang yang ingkar terhadap ayat-ayat Allah akan memperoleh azab yang berat. Allah Maha Perkasa lagi mempunyai hukuman."
    (QS. Ali 'Imran 3: Ayat 3 dan 4)

    Allah SWT tahu bahwa manusia merupakan makhluk yang lemah. Allah SWT adalah Tuhan yang maha pengasih dan maha penyayang, sehingga Allah berkehendak memberi bimbingan kepada manusia supaya menjadi makhkul yang paling ulai di sisi-nya lewat kitab suci lengkap dengan contoh tauladan yang baik berupa seorang Nabi dan Rasul.
    Jika kita diperintahkan Allah untuk melakukan ibadah dan lain sebagainya tentunya kita diberi buku pedoman atau buku petunjuk tata cara beribadah, dan buku tentang petunjuk tata cara beribadah itu berupa kitab, karena itu kita harus beriman kepada kitab-kitab Allah.
    Sekian dari pendapat saya, Jazakallahu Khairan katsiran🙏 atas perhatiannya. Wassalamu'alaikum warahmatullahi Wabarakatu

    BalasHapus
  158. Nama : Fazrin Rizkha Nafasati
    NIM : F1071211050
    Kelas : 1-A2
    Prodi/Semester : Pend. Biologi/ Semester 1

    Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh
    sebelum saya memberi tanggapan terhadap tulisan bapak, saya ingin berterimakasih untuk ilmu yang terkandung di dalama tulisan bapak.

    Kita sebagai pengikut Nabi Muhammad SAW harus senantiasa selalu meyakini apa yang terkandung di dalam kita kita yaitu Al-Qur'an karena Al-Qur'an adalah sebuah pedoman untuk kita.Al-Qur'an diturunkan oleh Allah melalui Nabi Muhammad SAW. Adapun kitab kitab lainnya yaitu Injil, Taurat, dan Zabur, menurut para ahli mereka mengemukakan bahwa keempat kitab tersebut kecuali Al-Qur'an isinya sudah banyak yang berubah. Isi kitab-kitab tersebut banyak yang dikurangi, ditambah, atau diganti oleh tangan-tangan manusia.

    sekian dari pendapatan saya, wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  159. Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
    Nama : Putri Azmarani
    NIM : F1051211048
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Semester : 1
    Kelas : 1A-2 Reguler

    Bismillahirrahmanirrahim. Subhanallah. Terimakasih atas penjelasan ilmunya. Semoga berguna untuk semuanya. Saya sangat setuju dan merasa takjub akan penjelasan bapak pada Al-Qur'an menyebut beberapa kitab suci misalnya Zabur yang diturunkan melalui nabi Daud, Taurat melalui Nabi Musa, Injil melalui Nabi Isa, dan al-Qur'an melalui Nabi Muhammad sebagai Rasul-Nya. Namun, dalam perjalanan sejarah, kecuali al-Qur'an, isi kitab-kitab suci itu telah berubah, tidak lagi memuat firman-firman Allah yang asli sebagaimana disampaikan malaikat Jibril kepada para rasul dahulu. Taurat dan Injil, misalnya, dapat dibuktikan telah diubah, ditambah dan dikurangi isinya oleh tangan-tangan manusia yang menjadi pemimpin atau pemuka agama bersangkutan. Sebagai umamat Islam kita wajib ,meyakini adanya kitab-kitab suci yang memuat ajaran tauhid, ajaran keesaan Allah yang menjadi esensi semua kitab-kitab suci itu. Tetapi, kalau kita kaji kitab Taurat yang disebut juga Perjanjian Lama dan Injil yang dinamakan Perjanjian Baru, isinya tidak lagi murni memuat firman Allah, tetapi, seperti disebut di atas, telah berubah dari aslinya. Disini sudah menunjukkan kalau firman Allah telah ada dan tinggal kita menjalankan taat kepada Allah Swt .
    Dengan firman Allah Swt:
    نَزَّلَ عَلَيْكَ الْـكِتٰبَ بِا لْحَقِّ مُصَدِّقًا لِّمَا بَيْنَ يَدَيْهِ وَاَ نْزَلَ التَّوْرٰٮةَ وَا لْاِ نْجِيْلَ .
    مِنْ قَبْلُ هُدًى لِّلنَّا سِ وَاَ نْزَلَ الْفُرْقَا نَ ۗ اِنَّ الَّذِيْنَ كَفَرُوْا بِاٰ يٰتِ اللّٰهِ لَهُمْ عَذَا بٌ شَدِيْدٌ ۗ وَا للّٰهُ عَزِيْزٌ ذُو انْتِقَا مٍ 

    "Dia menurunkan Kitab (Al-Qur'an) kepadamu (Muhammad) yang mengandung kebenaran, membenarkan (kitab-kitab) sebelumnya, dan menurunkan Taurat dan Injil, sebelumnya sebagai petunjuk bagi manusia, dan Dia menurunkan Al-Furqan. Sungguh, orang-orang yang ingkar terhadap ayat-ayat Allah akan memperoleh azab yang berat. Allah Maha Perkasa lagi mempunyai hukuman."

    Terimakasih. Sekian dari pendapat saya. Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  160. Bismillahirrahmanirrahim

    Nama : Sri Wahyu Ningsih
    NIM : F1051211002
    Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : 1 A1

    Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu

    Masya Allah, terimakasih atas ilmu yang telah bapak berikan kepada kami.
    Setiap umat muslim kita memang seharusnya mengimani kitab-kitab yang telah diturunkan oleh Allah SWT kepada nabi dan rasul kita, yakni seperti kitab Zabur Kepada Nabi Daud AS, kitab Taurat kepada Nabi Musa AS, kitab Injil kepada Nabi Isa AS dan Al-Qur'an kepada Nabi Muhammad SAW dimana iman kepada kitab Allah adalah rukun iman ketiga. Kitab-kitab ini diturunkan agar dengan wahyu tersebut dapat mengajarkan kita tentang syariat dan agama Allah.
    Dimana bukan hanya mengimani kita juga wajib mengamalkan apa yang ada di dalam kitab suci tersebut dan menjadikan Al-Qur'an sebagai pendoman dalam menjalankan segala sesuatu di muka bumi ini.

    Adapun firman Allah SWT di dalam Al Quran surat An-Nisa ayat 136 yang artinya: "Hai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah, Rasul-Nya dan kepada kitab (Al Quran) yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta kitab yang Allah turunkan sebelumnya. Barangsiapa yang kafir kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya."

    Dari firman Allah diatas dapat lihat bahwa manusia sebagai makhluk yang diciptakan oleh-Nya tetap harus beriman kepada kitab-kitab sebelum Al-Qur'an bahkan jika orang tersebut tidak mengimani Allah mengatakan bahwa orang itu telah sesat sejauh-jauhnya.

    Sekian dari saya, wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatu.

    BalasHapus
  161. NAMA : GADIS MAGHFIRAH
    NIM : F1052211007
    Kelas : 1B / PPAPK
    Semester : 1
    Prodi : Pendidikan Fisika

    Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.

    Terimakasih kepada bapak yang telah memberikan materi yang sangat bermanfaat hari ini,dari apa yamg telah bapak jelaskan saya bisa mendapatkan banyak manfaatnya,seperti yang bapak jelaskan bahwa Iman kepada kitab Allah SWT adalah rukun iman yang ketiga. Setiap muslim harus mengimani kitab-kitab yang diturunkan oleh Allah SWT yakni kitab Zabur kepada Nabi Daud AS, kitab Taurat kepada Nabi Musa AS, kitab Injil kepada Nabi Isa As dan Al quran kepada Nabi Muhammad SAW.

    Syaikh Abu Bakar Jabir al-Jaza'iri dalam Kitab Minhajul Muslim mengatakan, iman kepada kitab Allah berarti seorang muslim meyakini bahwa semua itu adalah firman Allah SWT (Kalamullah). Kitab-kitab tersebut diturunkan kepada RasulNya, agar dengan wahyu tersebut mereka mengajarkan syariat dan agama Allah kepada manusia.

    Percaya dengan kitab Allah SWT berarti kita perlu mengamalkannya apa yang ada di dalam kitab suci tersebut. Umat Islam harus berpegang teguh kepada Al-qur'an dan menjalankan segala sesuatu sesuai dengan pedoman Al-qur'an.

    Syaikh Abu Bakar Jabir al-Jaza'iri menyebut ada sejumlah ayat di dalam Al Quran yang menjadi dalil naqli Iman kepada Kitab Allah. Antara lain, firman Allah SWT di dalam Al Quran surat An-Nisa ayat 136 berikut ini:

    يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُوٓا۟ ءَامِنُوا۟ بِٱللَّهِ وَرَسُولِهِۦ وَٱلْكِتَٰبِ ٱلَّذِى نَزَّلَ عَلَىٰ رَسُولِهِۦ وَٱلْكِتَٰبِ ٱلَّذِىٓ أَنزَلَ مِن قَبْلُ ۚ وَمَن يَكْفُرْ بِٱللَّهِ وَمَلَٰٓئِكَتِهِۦ وَكُتُبِهِۦ وَرُسُلِهِۦ وَٱلْيَوْمِ ٱلْءَاخِرِ فَقَدْ ضَلَّ ضَلَٰلًۢا بَعِيدًا

    Artinya: "Hai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah, Rasul-Nya dan kepada kitab (Al Quran) yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta kitab yang Allah turunkan sebelumnya. Barangsiapa yang kafir kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya.


    Hanya ini yang dapaat saya sampaikan kurang dan lebihnya saya mohon maaf.
    Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.

    BalasHapus
  162. Nama : Dwi Seftiany
    NIM : F1071211043
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : Reg. 1-A2
    Semester : ganjil 2021/2022 (semester 1)

    Bismillah
    Masyaallah, setelah membaca karangan di atas kita dapat bersyukur atas semua yang Allah beri kan. Iman kepada kitab-kitab Allah SWT adalah meyakini dengan sepenuh hati bahwa Allah SWT telah menurunkan kitab-kitab-Nya kepada rasul-rasul-Nya untuk disampaikan kepada umatnya sebagai pedoman hidup bagi umat Islam untuk meraih kebahagiaan dunia dan akhirat. Percaya dengan kitab Allah SWT berarti kita perlu mengamalkannya apa yang ada di dalam kitab suci tersebut. Umat Islam harus berpegang teguh kepada Al-Qur'an dan menjalankan segala sesuatu sesuai dengan pedoman Al-Qur'an. Semoga kita dapat menjalankan semua kewajiban sesuai dengan pendoman Al-Qur'an. Aamiinn
    Terima kasih atas ilmu yang bapak berikan. Ilmu tersebut benar-benar bermanfaat bagi kehidupan saya selanjutnya.

    BalasHapus
  163. Nama : Marseli
    NIM : F1071211047
    Kelas : Reg. IA-2
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Asal : Teluk Keramat, Kabupaten Sambas

    Saya sangat setujua atas apa yang bapak jelaskan, Subhanallah kita sebagai umat islam tentunya memiliki iman dan harus mempercayai rukun iman Allah SWT. Yang mana percaya dan meyakini bahwa Allah telah menurunkan wahyu-Nya kepada Rasulullah SAW yaitu kitab suci Al-Qur'an sebagai penyempurna kitab-kitab sebelumnya. Al-Qur'an dijadikan pedoman dan petunjuk hidup seorang muslim. Semoga kita semua selalu dalam lindungan Allah SWT dan berada dijalan yang lurus. Aamiin allahumma aamiin

    BalasHapus
  164. Nama : Donny Arya Wijayanto
    NIM : F1071211051
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1 A-2 (Semester 1)

    Bismillah
    Al-Qur'an merupakan penyempurna syariat atau kitab-kitab sebelumnya, sebagaimana Allah befirman dalam surah Al Maidah ayat 48. Maka kita sebagai umatnya Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam umat akhir wajib mengimani Al-Qur'an dan menjadikan Al-Qur'an sebagai penuntun kita di akhirat kelak.

    BalasHapus
  165. Nama : Fuad Zairofi Prasetyo
    Nim : F1071211035
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : Reg 1-A2
    Semester : 1

    MasyaAllah sungguh Allah yang telah menurunkan Al-quran, sudah sepatutnya kita sebagai Muslim wajib mengimaninya dan membacanya. Al-quran adalah kalam Allah SWT yang merupakan mukjizat yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW melalui perantara malaikat Jibril untuk semua
    Manusia sebagai petunjuk. Isi Al-quran benar-benar dari Allah tanpa ada campur tangan manusia yang bisa merubahnya. Kita harus membaca dan mengimani Al-quran agar kelak dia akan menolong kita di hari kiamat dan akhirat.
    Sebagai seorang Muslim baiknya kita menjadikan Al-quran sebagai Pedoman untuk kita dalam menjalankan kehidupan .
    Sekian dari saya
    Wassalammua'laikum warahmatullahi wabarakatuh


    BalasHapus
  166. Bismillahirrahmanirrahim, Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
    Nama: Fadhiilah Nur Jannah
    Nim: F1051211027
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : 1-A1
    Fakultas: FKIP
    BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM, MasyaAllah materi hari ini mengenai materi tentang kitab kitab Allah dan kita sebagai umat muslim harus percaya. Kesemua kitab suci tersebut memuat ajaran prinsip yang sama tentang ke-Esa-An Allah (Tauhid) dan berfungsi sebagai pedoman hidup atau petunjuk (hudan) bagi umat manusia. Firman Allah SWT : “Dan mereka yang beriman kepada Kitab (Al Quran) yang telah diturunkan kepadamu dan kitab-kitab yang telah diturunkan sebelummu, serta mereka yakin akan adanya (kehidupan) akhirat.(QS. Al-Baqarah, 2: 4).
    Rukun Iman yang ketiga adalah beriman kepada Kitab-kitab Allah. Kitab-kitab Allah merupakan bagian dari petunjuk Allah bagi kehidupan manusia agar tidak tersesat. Setiap muslim harus mengimani adanya kitab-kitab Allah. Di antara kitab-kitan Allah tersebut antara lain: Taurat, Zabur, Injil, dan Al-Quran. jadi intinya kita sebagai umat Islam mesti percaya dan menjadi kan kitab Allah sebagai pedoman kita, termasuk Al-Qur'an yg sangat di istimewa kan .

    Sekian komentar saya pada hari ini, mohon maaf jika ada kesalahan dalam bekalimat, sesungguhnya kita semua sama sama sedang belajar.
    Sekian terima kasih, wasalamualaikum warahmatullahi Wabarakatuh.

    BalasHapus
  167. Nama : Indah Puspita Sari
    NIM : F1071211054
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : Reguler 1-A2
    Semester : 1 (Ganjil) tahun 2021/2022

    Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh, pak. Saya Indah Puspita Sari.F1071211054.Pendidikan Biologi/1-Reguler A2/Semester 1 (Ganjil) tahun 2021/2022 izin berkomentar, pak.

    Sebelumnya terimakasih kepada bapak karena sudah memberikan ilmu yang sungguh sangat LUAR BIASA bermanfaat. Masya Allah Tabarakallah, pak.

    Maha besar Allah dengan segala firmannya, hari ini kita mendapatkan ilmu baru, yaitu Kitab-kitab suci memuat wahyu Allah. Kitab Suci yang harus kita yakini dan kita percayai ada 4 yaitu Kitab Zabur (kepada Nabi Daud), Kitab Injil (kepada Nabi Isa), Kitab Taurat (kepada Musa), dan Kitab Al-Qur'an (kepada Nabi Muhammad).

    Namun, seiring berjalan nya waktu kitab-kitab yang telah diwahyukan kepada para nabi mengalami perubahan, kecuali Kitab Al-Qur'an yang hingga kini masih dijaga keasliannya.

    Sekian komentar dari saya. Lebih dan kurangnya mohon dimaafkan. Yang baik datangnya dari Allah SWT. dan yang buruk itu datangnya dari saya pribadi.

    Akhir kata Wabillahit taufiq wal hidayah wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

    BalasHapus
  168. Bismillahirrahmanirrahim
    Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh

    Nama : Lidiya Rahmawati
    NIM : F1051211029
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : IA 2
    Hari/Tanggal : Selasa, 14 September 2021

    Alhamdulillah, MasyaAllah.
    Terimakasih banyak pak atas ilmu yang sangat bermanfaat ini.
    Saya sangat setuju dengan penyampaian bapak.
    Kita sebagai seorang muslim harus beriman kepada kitab suci karena beriman kepada kitab suci merupakan rukun iman yang ketiga.Kita juga harus yakin dengan sepenuh hati bahwa Allah Swt telah menurunkan kitab kepada nabi atau rasul yang berisi wahyu untuk disampaikan kepada seluruh umat manusia.Beriman kepada kitab Allah Swt bisa menjadikan landasan bagi agama kita, karena dengan mengimani kitab Allah Swt,selain percaya akan keagungannya kita juga percaya atas semua perintah dan larangannya serta ajarannya yang diturunkan kepada para nabi.
    Terdapat Ayat Al-Qur'an tentang beriman kepada kitab Allah Swt yaitu Q.S. An - Nisa Ayat 136 yang artinya "Hai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dan kepada Kitab yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya, serta kitab yang Allah turunkan sebelumnya."
    Menurut Imam Qurtubi, makna firman Allah Swt tersebut adalah bahwa kitab Allah diturunkan dan ditujukan untuk semua orang beriman.Makna "Dan kepada Kitab yang Allah Swt turunkan kepada Rasul-Nya," memiliki maksud Al-Qur'an, sementara "...serta Kitab yang Allah Swt turunkan sebelumnya," adalah kepada setiap kitab yang diturunkan kepada para Nabi sebelum Nabi Muhammad Saw.
    Dari penjelasan bapak juga dapat disimpulkan bahwa kita sebagai seorang muslim wajib untuk mengimani kitab-kitab Allah baik itu kitab suci Al-Qur'an, Injil Zabur dan Taurat.Tetapi kitab Injil,Zabur dan Taurat sekarang sudah banyak diubah, ditambah dan dikurangi isinya oleh tangan-tangan manusia yang menjadi pemimpin atau pemuka agama yang bersangkutan sehingga tidak lagi terjamin keasliannya.Maka dari itu dapat sebuah kesimpulan akhir bahwa kitab suci yang masih asli memuat wahyu Allah Swt adalah kitab suci Al-Qur'an.

    Sekian dari saya, mohon maaf apabila terdapat kata-kata yang kurang berkenan. Terimakasih
    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh

    BalasHapus
  169. Nama: Ezi Suriani
    Nim: F1051211008
    Kelas: 1A1
    Prodi: Pendidikan Fisika
    Hari/Tanggal: 14 September 2021
    Dalil Aqli Iman kepada Kitab-kitab Allah

    Jika kita diperintahkan Allah untuk melakukan Ibadah dan lain sebagainya, tentunya kita diberi buku pedoman atau buku petunjuk tata cara beribadah, dan buku tentang petunjuk tata cara beribadah itu berupa Kitab, karena itu kita harus beriman kepada Kitab-kitab Allah.
    Allah SWT tahu bahwa manusia merupakan makhluk yang lemah. Allah SWT adalah Tuhan yang maha pengasih dan maha penyayang, sehingga Allah berkehendak memberi bimbingan kepada manusia supaya menjadi makhkul yang paling ulai di sisi-nya lewat kitab suci lengkap dengan contoh tauladan yang baik berupa seorang Nabi dan Rasul.

    Dalil Naqli Iman kepada Kitab-kitab Allah

    Surat An-Nisa ayat 136

    يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا آمِنُوا بِاللَّهِ وَرَسُولِهِ وَالْكِتَابِ الَّذِي نَزَّلَ عَلَىٰ رَسُولِهِ وَالْكِتَابِ الَّذِي أَنْزَلَ مِنْ قَبْلُ ۚ وَمَنْ يَكْفُرْ بِاللَّهِ وَمَلَائِكَتِهِ وَكُتُبِهِ وَرُسُلِهِ وَالْيَوْمِ الْآخِرِ فَقَدْ ضَلَّ ضَلَالًا بَعِيدًا

    Artinya:

    Wahai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dan kepada kitab yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta kitab yang Allah turunkan sebelumnya. Barangsiapa yang kafir kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya.

    BalasHapus
  170. Assalamu'alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh

    Nama : Esty Kamalah
    NIM : F1051211020
    Kelas : 1 A1
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Fakultas: Keguruan dan Ilmu Pendidikan

    Iman kepada kitab Allah Swt. artinya meyakini sepenuh hati bahwa Allah Swt. telah menurunkan kitab kepada nabi atau rasul yang berisi wahyu untuk disampaikan kepada seluruh umat manusia.Beriman kepada kitab-kitab Allah hukumnya adalah wajib.

    Alquran mengandung nilai-nilai dan ajaran yang benar dan sangat aplikatif serta konstekstual yang menjadi petunjuk bagi seluruh manusia. Ia tidak berisikan tumpukan teori yang memadati pikiran belaka. 

    Ia juga tidak mengajarkan hal-hal yang tidak mungkin, hal-hal aneh yang mustahil untuk dicapai. Alquran telah menerima manusia sebagaimana adanya dan kemudian mendorongnya untuk mencapai sesuatu yang bisa dicapai.

    Itulah bukti bahwa Alquran merupakan wahyu yang benar. Bukti kebenaran Alquran lainnya adalah hingga saat ini tidak ada yang bisa membuat kitab yang menyamai Alquran. Dalam Alquran, Allah memberikan tiga tantangan kepada manusia untuk membuat yang seperti Alquran.
    1. Allah menantang manusia untuk membuat satu kitab yang seperti Alquran.
    2. Allah menantang manusia untuk membuat 10 surat yang seperti Alquran.
    3. Allah menantang untuk membuat satu surat yang seperti surat dalam Alquran.

    Dalam Al-quran surah Al-Hijr ayat 9, Allah SWT berfirman, “Sesungguhnya, Kami-lah yang menurunkan Al-quran dan Kami pula yang akan menjaganya."
    Penegasan ini menunjukkan bahwa Alquran senantiasa terjaga dari pemalsuan hingga akhir zaman. Alquran merupakan kalamullah sehingga tidak mungkin akan dipalsukan oleh makhluknya.

    Sekian dari saya,terima kasih.
    Wassalammualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

    BalasHapus
  171. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus

  172. Nama : Sulistia Ningsih
    NIM : F1051211035
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : IA2

    Bismillah, terimakasih pak atas ilmunya. Saya setuju pak. Iman kepada kitab-kitab Allah swt merupakan rukun iman yang ketiga, yang memiliki makna percaya dan meyakini bahwa Allah swt mempunyai kitab yang telah diturunkan kepada para rasul-Nya agar menjadi pedoman hidup bagi umatnya.

    Hukum beriman kepada kitab-kitab Allah swt adalah fardhu’ain yakni kewajiban atau sesuatu yang punya hukum wajib bagi setiap orang yang beragama Islam.

    Iman kepada kitab-kitab Allah swt menjadi landasan bagi agama kita. Karena, dengan mengimani kitab-kitab Allah, selain percaya akan keagungannya, kita juga percaya atas semua perintah, larangan, serta ajarannya yang diturunkan kepada nabi-nabinya.

    Dalil Iman Kepada Kitab Allah Swt.

    Mengutip laman Sumber Belajar Kemendikbud, dalil mengenai iman kepada kitab Allah swt di antaranya:

    1. Q.S. An Nisa ayat 136

    “Hai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dan kepada Kitab yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya, serta Kitab yang Allah turunkan sebelumnya."

    Menurut Imam Qurtubi, makna firman Allah swt tersebut adalah bahwa kitab-kitab Allah diturunkan dan ditujukan untuk semua orang yang beriman. Makna “Dan kepada Kitab yang Allah swt turunkan kepada rasul-Nya," memiliki maksud al-Qur’an, sementara “…serta Kitab yang Allah swt turunkan sebelumnya," adalah kepada setiap kitab yang diturunkan kepada para Nabi sebelum Nabi Muhammad saw.

    2. Q.S. Ali Imron ayat 3-4

    “Dia menurunkan Al-Kitab (Al-Qur’an) kepadamu dengan sebenarnya membenarkan Kitab yang telah diturunkan sebelumnya dan menurunkan Taurat dan Injil. Sebelum (Al-Qur’an) menjadi petunjuk bagi manusia, dan Dia menurunkan Al-Furqan."

    Ayat tersebut memiliki makna bahwa diturunkannya kitab-kitab Allah swt ini merupakan anugerah bagi manusia. Mengapa demikian? Manusia dikaruniai akal oleh Allah swt agar dapat mengkaji al-Quran untuk memahami ajaran-ajaran Allah swt sebagai rambu-rambu yang menunjukkan jalan kebenaran, serta menciptakan tatanan kehidupan dunia yang baik dan benar.

    Jadi, dengan adanya kitab-kitab Allah swt ini, manusia dapat membedakan mana yang benar (haq) dan mana yang salah (bathil), mana yang bermanfaat dan mana yang mengandung mudarat.

    BalasHapus
  173. Nama: Zuhdi
    Nim: F1051211040
    Prodi:pendidikan fisika
    Kelas: 1A2

    Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh
    Maha suci Allah yang telah menurun kan kitab suci Al-Quran dan menjadi pedoman bagi umat manusia. Dengan keyakinan terhadap kitab suci yang Allah turunkan berarti kita sudah menjalankan rukun iman yang ke-3 sebagai umat beragama.
    Maka perbanyak lah membaca Al-Quran an sesungguhnya Al- Qur'an itu penuntun bagi kita agar kita tidak tersesat kejalan yang salah. Al-Qur'an adalah kitab suci yang sampai sekarang masih dijaga. Maka dari itu berpegang teguh lah pada Al-Qur'an sebagai pedoman hidup dan semoga kita semua selamat di dunia maupun di akhirat kelak.
    Amiin. Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh

    BalasHapus
  174. Nama: VERA EVRIANI
    NIM:F1051211007
    Kelas:1A1
    Prodi: PENDIDIKAN FISIKA
    Bismillahirrahmanirrahim

    Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh
    Izinkan saya menyampaikan pendapat saya pak,
    Saya setuju dengan pendapat yang telah bapak sampaikan. Sesuai dengan rukun iman yg ketiga yaitu iman kepada kitab Allah SWT. Iman berarti percaya dan yakin. Menurut istilah iman berarti mempercayai dengan hati, mengucapkan dengan lisan, dan melaksanakan dengan perbuatan.
    Dengan beriman kepada kitab Allah SWT, berarti kita percaya dan yakin dengan kitab yang diturunkan oleh Allah SWT. Kita yakin bahwa kitab tersebut merupakan petunjuk yang telah Allah SWT berikan kepada kita semua. Dan kita menjadikannya sebagai pedoman hidup kita. Kitab tersebut adalah Al-Qur'an yang dijamin keasliannya oleh Allah SWT.

    “Sesungguhnya Kami-lah yang menurunkan Al Qur’an, dan sesungguhnya Kami benar-benar memeliharanya”. (QS. Al-Hijr, 15: 9).

    Dan kita juga harus mempercayai bahwa ada kitab-kitab sebelum Al Qur'an, yaitu Taurat, Zabur, dan Injil.
    Kesemua kitab suci tersebut memuat ajaran prinsip yang sama tentang ke-Esa-An Allah (Tauhid) dan berfungsi sebagai pedoman hidup atau petunjuk (hudan) bagi umat manusia.
    Namun, beberapa kitab sebelum Al-Qur'an, pada masa kini telah dirubah isinya sedemikian rupa.

    Allah menurunkan Kitab kepada Rasul ialah dengan memberikan wahyu kepada malaikat Jibril AS, kemudian Jibril menyampaikannya kepada rasul.

    Firman Allah SWT : “Dan kami Telah turunkan kepadamu Al Quran dengan membawa kebenaran, membenarkan apa yang sebelumnya, yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain itu; Maka putuskanlah perkara mereka menurut apa yang Allah turunkan dan janganlah kamu mengikuti hawa nafsu mereka dengan meninggalkan kebenaran yang Telah datang kepadamu. untuk tiap-tiap umat diantara kamu[422], kami berikan aturan dan jalan yang terang. sekiranya Allah menghendaki, niscaya kamu dijadikan-Nya satu umat (saja), tetapi Allah hendak menguji kamu terhadap pemberian-Nya kepadamu, Maka berlomba-lombalah berbuat kebajikan. Hanya kepada Allah-lah kembali kamu semuanya, lalu diberitahukan-Nya kepadamu apa yang Telah kamu perselisihkan itu. (QS. Al-Maidah, 5: 48).

    Al-Quran merupakan kitab suci wahyu Allah yang diturunkan paling akhir, sekaligus sebagai penutup wahyu. Karena itu, Al-Quran adalah kitab suci yang paling sempurna. Di antara fungsi Al-Quran yang paling penting adalah sebagai berikut:

    Sebagai nasikh
    yaitu bahwa semua kitab suci terdahulu dinyatakan tidak berlaku setelah turunnya Al-Quran. Satu-satunya kitab suci yang wajib diimani dan diikuti serta dilaksanakan petunjuk-petunjuknya adalah Al-Quran.
    Sebagai muhaimin
    artinya Al-Quran yang menjadi korektor terhadap perubahan-perubahan (pemalsuan dan pengubahan) yang terjadi pada kitab-kitab sebelumnya. Dengan demikian, hanya Al-Quranlah yang layak dijadikan pedoman hidup.
    Sebagai mushaddiq
    artinya Al-Quran menguatkan kebenaran-kebenaran yang masih terdapat pada kitab-kitab sebelumnya.

    Sebagai seorang muslim, maka perwujudan keimanan kita kepada kitab-kitab Allah, harus ditunjukkan dalam bentuk hidupnya berpegang teguh pada wahyu Allah tersebut. Sebab di dalamnya, terdapat petunjuk-petunjuk hidup tentang kebenaran, keadilan, hidup bermasyarakat, berkeluarga, etika bergaul, berpolitik, berdagang, mengembangkan ilmu pengetahuan dan sebagainya.

    “Maha Suci Allah yang telah menurunkan Al-Furqaan (Al Qur’an) kepada hamba-Nya, agar dia menjadi pemberi peringatan kepada seluruh alam”. (QS. Al-Furqan, 25: 1).

    “Dan sesungguhnya telah Kami mudahkan Al Qur’an untuk pelajaran, maka adakah orang yang mengambil pelajaran?” (QS. Al-Qamar, 54 :17).

    Orang yang hidup tidak berpedoman kepada kitab suci Allah SWT niscaya hidupnya akan tersesat.

    Sekian dari saya, terimakasih
    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

    BalasHapus
  175. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  176. Bismillahirrahmanirrahim
    Nama : Auliasyura Lestari
    NIM : F1051211009
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : 1A1

    Masyaallah, terima kasih atas ilmu yang telah bapak berikan mengenai Kitab-Kitab Suci.
    Seperti yang kita tahu bahwa iman kepada kitab suci adalah merupakan rukum iman yang ke 3, dimana kitab itu berasal dari wahyu-wahyu Allah yang disampaikan melalui perantara malaikat Jibril. Kitab merupakan pegangan dan pedoman hidup bagi manusia di muka bumi untuk menuju akhirat.
    Ada banyak kitab-kitab terdahulu yang turun sebelum diturunkannya Al-Qur'an. Ada Kitab Zabur yang diturunkan kepada Nabi Daud, Kitab Taurat yang diturunkan kepada Nabi Musa, Kitab Injil yang diturunkan kepada Nabi Isa, kemudian Kitab Al-Qur'an yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW. Namun, kitab-kitab yang diturunkan sebelum Al-Qur'an itu isinya tidak lagi murni dan sudah banyak berubah. Setelah diteliti lagi dan dapat disimpulkan bahwa Kitab Al-Qur'an adalah kitab suci yang masih asli memuat wahyu Ilahi yang disampaikan malaikat Jibril kepada rasul-Nya.

    Allah berfirman dalam surat An-Nisa ayat 136:

    Artinya: "Hai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah, Rasul-Nya dan kepada kitab (Al Quran) yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta kitab yang Allah turunkan sebelumnya. Barangsiapa yang kafir kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya.

    Masyaallah. Semua kitab tersebut sebenarnya memiliki kesamaan, yaitu sama-sama berisi tentang ajaran TAUHID. Semua kitab-kitab Allah wajib untuk kita imani.

    BalasHapus
  177. ismillahirrahmanirrahim
    Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh
    Nama : Elika Agustin
    Nim : f1051211041
    Fakultas : FKIP
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : IA 2

    Masyaallah, terimakasih atas ilmunya pak Saya sangat setuju dengan pendapat yg Bapak sampaikan. Allah SWT menurunkan kitab-Nya sebagai petunjuk bagi hamba-Nya dan menjadikan kitab suci mempunyai kedudukan tinggi, dan sebagai rukun agama.Tidak sah imannya seorang hamba kecuali dengan beriman kepada kitab suci yang diturunkan Allah. Berikut keuntungan beriman pada kitab Allah sebagaimana dilansir Islamweb pada Jumat (12/3).
    Pertama, beriman kepada kitab Allah mendatangkan kebahagian dunia akhirat. DalSebab orang yang tak percaya pada kitab-Nya, maka ia melanggar perintah Allah dan dalam keadaan sangat tersesat.
    ...وَمَنْ يَكْفُرْ بِاللَّهِ وَمَلَائِكَتِهِ وَكُتُبِهِ وَرُسُلِهِ وَالْيَوْمِ الْآخِرِ فَقَدْ ضَلَّ ضَلَالًا بَعِيدًا “...Barangsiapa yang kufur kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya.” (QS An-Nisa: 136).
    Kedua, adanya keberkahan dan nikmat yang tak terhingga. Dan di antara buah iman kepada kitab samawi adalah rasa nikmat Allah yang tak terhitung, kerana itu Allah menjadikan kitab-kitab yang membimbingnya kepada jalan yang benar.
    Ketiga, memberikan kenyamanan dalam hidup dengan bimbingan Allah dalam kitab-Nya.
    Sekian tanggapan dari saya,saya ucapkan terimakasih
    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh

    BalasHapus
  178. Bismillahirrahmanirrahim
    Nama : Kanif Mohammad Kafi
    NIM : F1051211034
    Kelas : A2 Pendidikan Fisika

    Masya Allah, maha suci Allah telah menurunkan kitab suci kepada ummatNya. Bahkan sudah beberapa kitab suci yang telah diturunkanNya seperti Zabur, Taurat, Injil, dan Al-Quran makan dari itu, tidak sepantasnya lah kita berbuat kerusakan di muka bumi ini karena sudah begitu banyaknya ayat-ayat yang menerangkan tentang hal itu. Dan sangat tidak pantas sekali kita menyebut bahwa Al-Quran hanya buatan nabi Muhammad SAW, sudah diterangkan di Q. Saya 17:88 'Katakanlah, 'Sesungguhnya jika manusia dan jin berkumpul untuk membuat yang serupa Alquran ini, niscaya mereka tidak akan dapat membuat yang serupa dengan dia, sekalipun sebagian mereka menjadi pembantu bagi sebagian yang lain'. Dan bahkan Allah menantang orang-orang yang menyebutkan Al-Quran buatan manusia dalam Q. S Hud Ayat 13-14 ''Bahkan mereka mengatakan, 'Muhammad telah membuat-buat Alquran itu'. Katakanlah, 'Maka datangkanlah 10 surat seumpamanya dan panggillah orang-orang yang kamu sanggup selain Allah, jika kamu memang orang-orang yang benar'. Jika mereka yang kamu seru itu tidak menerima seruanmu itu maka ketahuilah, sesungguhnya Alquran itu diturunkan dengan ilmu Allah, dan bahwasanya tidak ada Tuhan selain Dia, maka maukah kamu berserah diri?''
    Semoga kita bisa menerapkan isi Al-Quran dalam kehidupan sehari-hari amiin.
    Sekian tanggapan dari saya kurang lebihnya mohon dimaafkan wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  179. Nama: Neli
    NIM : F1051211049
    Prodi : pendidikan fisika


    subhanallah,Terim kasih atas materi yang bapak berikan. Allah SWT telah menurunkan kitab-kitab-Nya kepada rasul-rasul-Nya untuk disampaikan kepada umatnya sebagai pedoman hidup bagi umat Islam untuk meraih kebahagiaan dunia dan akhirat.Al-Qur'an merupakan penyempurna syariat-syariat sebelumnya, sebagaimana firman Allah SWT di dalam Surat Al Maidah ayat 48 yang artinya, "Kami telah turunkan kepadamu Al-Qur'an dengan membawa kebenaran, membenarkan apa yang sebelumnya yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain..." (QS. Al-Maidah: 48).

    BalasHapus
  180. Bismillahirrahmanirrahim, assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
    Nama : Yuri Aniasari
    NIM : F1051211042
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : 1-A2
    Semester : 1

    Dari materi ini saya dapat mengambil kesimpulannya yaitu kita sebagai umat islam memiliki pegangan/pedoman hidup yaitu kitab suci Al-Qur'an yang merupakan firman Allah yang berupa ajaran,petunjuk,pedoman bagi kehidupan manusia menuju ke akhirat. Didalamnya terdapat semua aturan-aturan ,larangan yang wajib di lakukan umat islam.
    Sebelum Kitab suci Al-Quran, ada kitab lain sebelumnya seperti injil,taurat dan zabur tapi pada perjalanannya kecuali Al-Quran, kitab-kitab tersebut sudah mengalami perubahan yang isinya bukan lagi firman-firman Allah yang asli ,tapi sudah ada campur tangan manusia. Jadi, hanya kitab suci Al-Quran yang dapat di buktikan keasliannya, sedangkan kitab lain sudah diubah dan dicampur tangani oleh para pemeluknya.
    Maka dari itu, kita harus memaknai apa isi dalam rukun iman ketiga. Para umat islam harus bersyukur karena telah diberikan kitab suci Al-Qur'an,mulai dari zaman rasulullah hingga sekarang. Setiap permasalahan dan peristiwa di dunia ini,terdapat di dalam Al-Qur'an, baik cara menyikapi nya, memaknai nya, dan bersyukur atas nikmat yang Allah berikan, di dalam Surat Al Maidah ayat 48 yang artinya, "Kami telah turunkan kepadamu Al-Qur'an dengan membawa kebenaran, membenarkan apa yang sebelumnya yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain..." (QS. Al-Maidah: 48).

    Terimakasih pak, atas materi yang di sampaikan Insyaallah Akan bermanfaat🙏
    Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

    BalasHapus
  181. Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

    Nama : Dita Puspita
    NIM : F1051211001
    Prodi : Pendidikan Fisika
    Kelas : I A1

    Setelah membaca artikel ini, dapat menambah keimanan saya kepada kitab-kitab Allah.
    Dengan tingkatan dalam beriman kepada kitab Allah, yaitu Qotmil (membaca saja) Tartil (membaca dan memahami) Hafidz (membaca, memahami, mengamalkan dan menghafalkan), sebagai umat Islam belum cukup beriman kepada kitab-kitab Allah swt saja, tetapi harus senantiasa membaca, mempelajari dan memahami isi kandungannya. Sehingga kita tahu aturan-aturan dalamnya untuk selanjutnya kita amalkan dalam kehidupan sehari-hari.

    Sekian pemaparan yang dapat saya sampaikan, terima kasih.
    Wassalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

    BalasHapus
  182. Nama: Tati Arianti
    Nim: F1072211012
    Prodi: Pendidikan Biologi
    Kelas: 1B

    seperti kita ketahui Al-Quran adalah kitab suci umat Islam yang diturunkan oleh Allah SWT melalui malaikat Jibril secara berangsur-angsur kepada nabi Muhammad SAW.
    Al-Quran merupakan kitab suci terakhir dan di turunkan sebagai penutup dari semua kitab-kitab sebelumnya, Al-Quran sebagai pedoman hidup manusia, tanpa pegangan atau pedoman manusia akan kehilangan arah.
    Sekian, terimakasih atas ilmu yang bapak berikan.

    BalasHapus
  183. Bismillah
    Nama:Muhammad Fhahrul Rizki
    NIM :F1052211008
    Prodi:Pendidikan Fisika
    Kelas : 1b
    Kita sebagai seorang muslim memiliki kitab yaitu AL QURAN, yang menjadi petunjuk bagi kita dan ALLAH turun kan Al Quran untuk menjelaskan segala sesuatu, petunjuk dan rahmat untuk orang yang berserah diri sperti yang tertulis di surah an-nahl:89, wajib bagi seluruh muslim membaca dan memahami Al- Quran agar kita mengetahui apa-apa yang ada di dalam nya(larangan, perintah, sejarah dll). Yang tentu saja dengan pemahaman yang benar.

    BalasHapus
  184. nama:muhammad abrorza alruni
    nim:f1051211023
    kelas:1a1
    prodi:pendidikan fisika

    Bismillah,
    Al-Qur'an merupakan kitab yang mengandung ajaran, petunjuk, pedoman yang diperlukan oleh manusia dalam perjalanan hidupnya di dunia ini menuju akhirat, semoga kita selalu senantiasa menjalankan perintah Allah, dan menjauhi larangannya.
    sebelumnya seperti injil,taurat dan zabur tapi pada perjalanannya kecuali Al-Quran, kitab-kitab tersebut sudah mengalami perubahan yang isinya bukan lagi firman-firman Allah yang asli ,tapi sudah ada campur tangan manusia. Jadi, hanya kitab suci Al-Quran yang dapat di buktikan keasliannya, sedangkan kitab lain sudah diubah dan dicampur tangani oleh para pemeluknya.
    Maka dari itu, kita harus memaknai apa isi dalam rukun iman ketiga.
    Sekian, terimakasih atas ilmu yang bapak berikan

    BalasHapus
  185. Nama : Winda Alya Rani Sonalinda
    NIM : F1072211011
    Prodi : Pendidikan Biologi (Kelas PPAPK)

    bismillah
    Sebagai umat islam kita meyakini bahwa Allah swt menurukan wahyu-Nya kepada nabi dan rasul melalui malaikat Jibril. Keyakinan terhadap kitab-kitab suci merupakan rukun iman yang ketiga. Firman Allah SWT dalam kitab berisi ajaran, petunjuk, dan pedoman yang diperlukan manusia dalam menjalankan kehidupan di dunia menuju akhirat. Al-Qur'an adalah kitab suci yang diturunkan kepada Nabi Muhammad saw. Semoga kita selalu istiqomah dalam menjalankan ibadah dan semoga kita selalu dalam lindungan Allah SWT..

    BalasHapus
  186. Nama : Oktaviani Andhika Putri
    NIM : F1072211007
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : I-B

    Assalamualaikum warahmatulahi wabarukatuh

    Alhamdulillah, dengan niat yang baik Dan dalam keadaan yang sehat. Saya bisa membaca hal yang bermanfaat lagi. Beriman kepada kitab-kitab Allah, Adalah hal yang sangat wajib bagi kita seorang muslim.kitab-kitab Allah, Kitab taurat, Zabur, Injil dan Al-Qur'an. Semoga kita dapat meyakini serta mengamalkan Al-Qur'an, seperti yang diketahui bahwa hanya kitab Al-Qur'an yang murni atau terjaga keasliaanya.

    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakutuh

    BalasHapus
  187. Nama :Wanda pramita lestari
    Kelas : Ppak
    Prodi : pendidikan biologi
    NIM. : F1072211013

    Assalamualikum warahmatulahi wabarakatu

    beriman kepada kitab Allah mendatangkan kebahagian dunia akhirat. Dalam kitab-Nya Allah mengatur agar iman seorang hamba berbuah hasil yang terpenting adalah kebahagiaan di dunia dan akhirat. Sebab orang yang tak percaya pada kitab-Nya, maka ia melanggar perintah Allah dan dalam keadaan sangat tersesat

    BalasHapus
  188. Bismillahirrahmanirrahim..
    Assalamu'alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh

    NAMA : AULIA ANISA
    NIM : F1071211045
    PRODI : PENDIDIKAN BIOLOGI
    KELAS : REGULER 1-A2
    SEMESTER : 1
    ASAL SEKOLAH : SMA NEGERI 9 PONTIANAK

    Al-Quran adalah kitab suci yang terjamin keasliannya. Karena Allah telah berfirman di dalam Al-Quran bahwa Allah lah yang akan menjaga keaslian Al-Quran.

    Semoga kita selalu berpedoman pada Al-Qur'an dan senantiasa dapat menjalankan perintah dan menjauhi larangan Allah sebagaimana yang telah Allah Perintahkan dalam Al-Quran.

    Terima kasih atas ilmunya pak, semoga menjadi berkah dan dibalas pahala oleh Allah SWT.

    BalasHapus
  189. Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

    Nama : Tiara Tis'atun Hasanah
    NIM/Kelas : F1072211001/1-B
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Semester : Semester 1 (ganjil)

    Bismillahirrahmanirrahim... Sebagai umat muslim kita meyakini bahwa Allah menurunkan wahyu nya kepada nabi dan rasul melalui malaikat Jibril dan kitab suci Al-Qur'an diturunkan oleh Allah swt melalui malaikat Jibril dengan cara berangsur-angsur kepada nabi Muhammad SAW. Sebagai umat muslim kita harus banyak-banyak bersyukur karena telah diturunkan dan diberikan kitab suci Al-Qur'an, karena peristiwa apapun yang terjadi di dunia ini semuanya sudah ada di dalam Al-Qur'an. Baik dalam menyikapinya atau menghadapinya, memaknai, dan bersyukur atas nikmat yang telah Allah berikan yang terdapat pada surah Al-Ma'idah[5] ayat 48.

    Terimakasih atas ilmu yang sangat bermanfaat yang telah bapak berikan melalui blog bapak.

    BalasHapus
  190. Assalamualaikum warahmatullahi wabarokaatuh
    Nama: Harun Asyrofi
    NIM: F1071221059
    Kelas: 1-A1
    Prodi: Pendidikan Biologi

    Sebagai ummat muslim wajib hukumnya kita meyakini atau mengimani kitab-kitab Allah,Al Qur'an sebagai penyempurna kitab-kitab sebelumnya,yang diturunkan oleh Allah dengan perantara malaikat Jibril kepada rasul-rasulnya.
    Tiada keraguan sedikitpun didalam Al Qur'an dan terjamin keasliannya,semoga kita selalu diberikan nikmat keimanan hingga akhir hidup kita dan berpegang teguh pada Al-Qur'an.

    BalasHapus
  191. Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
    Nama : Nova Siswanti Adtya
    NIM : F1071221003
    Kelas : 1-A1
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Masya Allah tabarakallah,
    Al-Qur'an merupakan kitab umat muslim yang didalamnya terdapat
    Firman Allah yang mengandung ajaran, petunjuk, pedoman yang diperlukan oleh manusia dalam perjalanan hidupnya di dunia ini menuju akhirat.
    Semoga setelah membaca blogspot ini kita jadi semakin sering membaca dan mendengarkan bacaan Al-quran agar kita semua mendapatkan hikmah dan pahala dari Allah SWT.

    BalasHapus
  192. Assalamualaikum warahmatullahi wabarrakatuh
    Bismillahirrahmanirrahim

    Nama : Asmawati
    NIM : F1071221025
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : A1

    Ma syaa Allah Tabarakallah
    Terima kasih atas ilmu yang telah bapak sampaikan sangat bermanfaat bagi kami.

    Kita harus meyakini Kitab-kitab suci Allah. Setiap kitab yang diturunkan memuat wahyu Allah. Wahyu yang diturunkan kepada nabi Muhammad sebagai Rasul-Nya untuk disampaikan kepada umat manusia, semua terekam dengan baik di dalam al-Qur'an kitab suci ummat Islam. Al-Qur'an menyebut beberapa kitab suci misalnya Zabur yang diturunkan melalui nabi Daud, Taurat melalui Nabi Musa, Injil melalui Nabi Isa, dan al-Qur'an melalui Nabi Muhammad sebagai Rasul-Nya. Namun, dalam perjalanan sejarah, kecuali al-Qur'an, isi kitab-kitab suci itu telah berubah, tidak lagi memuat firman-firman Allah yang asli sebagaimana disampaikan malaikat Jibril kepada para rasul dahulu.
    Mengingat rukun iman sebagai salah satu syarat mutlak bagi semua umat Islam untuk meyakininya maka kita harus mengimani semua yang termaktub dalam rukun iman.

    Terima kasih
    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarrakatuh

    BalasHapus
  193. Bismillahirrahmanirrahim,
    Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

    Nama : Naya Uzzahra
    NIM : F1071221058
    Prodi : Pendidikan Biologi
    Kelas : 1-A2

    Iman kepada kitab Allah Swt. artinya meyakini sepenuh hati bahwa Allah Swt. telah menurunkan kitab kepada nabi atau rasul yang berisi wahyu untuk disampaikan kepada seluruh umat manusia. Percaya dengan kitab Allah SWT berarti kita perlu mengamalkan apa yang ada di dalam kitab suci tersebut. Kita harus berpegang teguh kepada Al-qur'an dan menjalankan segala sesuatu sesuai dengan pedoman Al-qur'an. Al-Qur'an merupakan penyempurna syariat-syariat sebelumnya, sebagaimana firman Allah SWT di dalam QS. Al-Maidah: 48.

    Sekian dari saya, terima kasih
    Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

    BalasHapus
  194. Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh

    Nama: Ade Irma Suryani
    NIM: F1071221005
    Kelas: 1A1
    Prodi: pendidikan biologi

    Massallah, sungguh bermanfaat sekali materi yg telah bapak berikan, kita sebagai umat muslim harus meyakini sepenuh hati bahwa kitab-kitab (zabur, taurat, injil, dan al-qur'an) adalah wahyu Allah yg diturunkan kepada nabi dan rasul-rasul.

    Waalaikumsalam warahmatullahi wabarokatuh

    BalasHapus
  195. Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

    Nama: Dian Risti
    NIM: F1071221054
    Kelas: 1A2
    Prodi: Pendidikan Biologi

    Al-Qur'an merupakan kitab suci umat Islam, didalamnya memuat Wahyu Allah SWT yang diturunkan kepada Nabi Muhammad Saw untuk disampaikan kepada umatnya.
    Sebagai manusia kita bisa berpegang teguh pada Al-Qur'an, karena Al-Qur'an sebagai petunjuk dan pedoman hidup kita. Dan setelah membaca materi ini semoga kita bisa lebih sadar untuk menjalankan perintah-Nya dan meninggalkan larangan-Nya.

    Sekian dari saya wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

    BalasHapus

  196. Nama : Eli Delima
    NIM : F1071221035
    Kelas : 1-A1
    Prodi : Pendidikan Biologi

    MaasyaaAllah semoga ilmu yang bapak sampaikan dapat bermanfaat bagi kami dan orang lain mengenai materi tentang keyakinan kepada kitab-kitab suci. Kitab-kitab suci itu memuat wahyu Allah. Dalam pengertian yang umum wahyu adalah firman Allah yang disampaikan malaikat Jibril kepada para rasul-Nya dengan demikian dalam perkataan wahyu terkandung pengertian penyampaian firman Allah kepada orangyang dipilih-Nya untuk diteruskan kepada umat manusia guna dijadikan pegangan hidup.
    Semoga kita selalu diberikan perlindungan oleh Allah subhanu wa ta'ala
    Aamiin Allahumma Aamiin🤲

    BalasHapus
  197. Nama : Farida
    Nim: F1071221018
    Kelas: 1-A2
    Prodi: Pendidikan Biologi

    Masya Allah ilmunya sangat bermanfaat bagi kami ini. Kita wajib untuk mengimani dan meyakini kitab Allah yaitu Al-quran. Kitab yang lainnya kita hanya meyakini bahwa Allah pernah menurunkannya.

    Terimakasih atas ilmunya.

    BalasHapus
  198. Nama : Nur Alfiatun Nikmah
    NIM : F1071221038
    Kelas : 1-A2
    Pendidikan Biologi

    Alhamdulillah setelah membaca blogspot ini, dapat kita ketahui bersama bahwa yakin kepada kitab suci merupakan rukun iman ketiga. Kitab suci yang kita ketahui berjumlah 4, yakni Taurat (Musa), Zabur (Daud), Injil (Isa), dan Al Quran (Muhammad). Kitab tersebut yang tidak mengalami perubahan (asli) hanyalah isi kitab suci Al Quran. Al Quran sebagai ajaran, pedoman, petunjuk dalam dunia akhirat.

    BalasHapus
  199. Assalamu'alaikum warrahmatullahi wabarakatuh
    Nama:delvia uliyanda
    Nim:F1071221024
    Kelas:1-A2
    Prodi:pendidikan Biologi

    Terima kasih banyak pak atas ilmu yang balak share di blog spot ini.Keyakinan kepada kitab-kitab suci merupakan Rukun Iman ketiga dan kitab kitab allah ada 4 yaitu taurat,injil,zabur, dan al-quran yang sudah diterima para malaikat-malaikat allah



    BalasHapus
  200. Nama: Desy Syafitri
    Nim: F1071221001
    Kelas : I-A1
    Prodi: Pendidikan biologi

    Masyaallah..Maha besar الله dengan segala bentuk ciptaanNya. Sungguh Al-Qur'an kitab paling sempurna. Tak ada keraguaan didalamnya. Terima kasih atas ilmunya yang selalu bermanfaat pak. Semoga iman selalu istiqomah. Menjalani hari tanpa melewatkan tuk membacanya.

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

TIPUAN PAHALA DAN DOSA CIRI AKHIR ZAMAN

KULIAH AGAMA - KETUHANAN YME DAN FILSAFAT KETUHANAN

AJAKAN PERDAMAIAN MENJADI TUGAS KESEMESTAAN