AN NURIYAH
HAKIKAT IBADAH (Studi Puasa) Penelitian tentang puasa dan kesehatan sudah sejak lama diteliti. Dalam rangka Hadits Nabi Muhammad SAW semakin sering terdengar di mimbar - mimbar khutbah, ceramah, tausyiah, pengkajian, perguruan, pembacaan, pengajaran yaitu : Shumu tashihhu (berpuasalah kamu niscaya kamu sehat). Kesehatan pun saling mempengaruhi antara unsur rohani dan jasmani. Banyak sekali penyakit yang mulanya muncul dari penyakit rohani (ruh- ruhiyah jamak ; arwah). Sebab, ruh adalah sentra munculnya tindakan atau prilaku. Ruh bekerja sebagai penggerak pertama yang bersumber dari asal maha sumber penggerak yaitu Allah SWT. Ketika Allah SWT telah mengilhamkan (memberi tahu) kepada jiwa (ruh) untuk memilah dan memilih, berupaya dan berikhitiar, bahkan menentukan pilihan jahat (fujur) atau baik (taqwa). Dalam hal ini, Allah SWT mewahyukan : Dan Aku mengilhamkan kepada jiwa tentang keburukannya (jiwa) dan (bersamanya ; Aku mengilhamkan kepada jiwa) tentang tentang taqwanya (jiwa) (