AL-MAKKIYAH 7
Al-Makkiyah 7 RAHASIA TUJUH AYAT DALAM SURAH AL-FATIHAH Oleh Ma’ruf Zahran Bismillah ruh berdzikir, ijinkan al-Faqir menulis titik demi titik, semoga menjadi amal jariyah dari gurunda yang bersanad sampai kepada tabi'in, Imamul Hasanul Basri, waliyullah Qutuburrabbani. Sampai kepada sahabat sayyidina Ali bin Abi Thalib Radhiyallahu 'anhu. Diterima dari Rasulullah SAW melalui malaikat Jibril, dari Allahu Subhanahu wa Ta'ala. Surah Al-Fatihah yang berangkai ayat, namun disunnahkan berhenti pada tempat perhentian setiap ayat demi ayat yang utuh-menyeluruh. Hamba membaca ayat demi ayat, Tuhan merespon bacaan ayat. Dinukil dari tulisan Guru Syekh Auliya Opu Daeng Haji Muhammad Munir bin Guru Syekh Auliya Opu Daeng Haji Mukhtaruddin Al-Wali dari Tanjung Pura (Pontianak, Borneo Barat) yang disalin oleh Syarif Ahmad Al-Aydarus serta mendapat tambahan penjelasan dari penulis, Ma'ruf bin Zahran berikut: Ayat 1. Bismillahirrahmanirrahim. Artinya: Dengan nama Allah